https://ffaw.org

Innalillah! H. Muhammad Akin Ditemukan Tewas Terapung di Sungai

- Redaksi

Rabu, 12 Februari 2020 - 10:28

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Mayat korban saat dievakuasi dari dalam sungai, (foto: dok Polsek Maritengngae).

Mayat korban saat dievakuasi dari dalam sungai, (foto: dok Polsek Maritengngae).

Beritasulsel.com – Telah ditemukan mayat seorang pria bernama H. Muhammad Akin berusia 65 tahun warga Barakasanda, Kecamatan Suppa, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan (Sulsel).

Mayat korban ditemukan terapung di Sungai Lonro Kampung Lonro, Kelurahan Rijang Pittu, Kecamatan Maritengngae, Kabupaten Sidrap, Rabu pagi (12/02/2020).

“Ditemukan oleh dua orang petani warga setempat bernama Lataking (35) dan Lasemmang (45),” ujar Paur Humas Polres Sidrap Aiptu Huser Rampagoa kepada Berita Sulsel sesaat lalu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mayat lelaki tersebut, kata dia, ditemukan dalam keadaan tertelungkup, mulut mengeluarkan darah, terdapat luka robek pada kepala bagian belakang dan luka lecet pada panggul bagian kiri.

Belum diketahui penyebab pasti kematian korban namun dugaan sementara korban meninggal karena tenggelam.

Istri korban bernama Hj. Darmisa kepada awak media menyebut bahwa Selasa kemarin (11/02), ia bersama dengan korban dan anaknya berangkat dari Pinrang menuju Sidrap untuk membesuk keluarganya di Rumah Sakit Nene Mallomo.

Namun Rabu dini hari (12/02), korban yang memiliki riwayat penyakit pikun, meninggalkan Rumah Sakit Nene Mallomo tanpa mengenakan baju dan pergi tanpa tujuan.

Berita Terkait

50 Orang Penipu atau Passobis di Sidrap Ditangkap Polisi, Diangkut Pakai Mobil Truk
Bocah di Sidrap Dikeroyok 10 Orang Diseret di Aspal Hingga Nyaris Tewas, Tidak Satu Pun Pelaku Ditangkap
Pilkada Sidrap: Warga Butuh Pemimpin yang Siap Basmi 4S, Sabung Ayam, Sobis, Sabu, dan Seks Online
Curanmor Beraksi di Sidrap, Modus Pinjam Dulu lalu Kunci Kontaknya Diduplikat
Ombudsman Siap Tindaklanjuti Kasus 3 Tangki Pengangkut Solar yang Dilepas Polres Sidrap
Si Jago Merah Mengamuk di Sidrap, Lahap 2 Unit Rumah, 2 Alsintan dan 1 Unit Mobil
GPAM Juga Akan Laporkan Kapolres Sidrap ke Ombudsman RI, Imbas Lepas 3 Tangki Pengangkut Solar
GPAM akan Surati Kapolri Minta Kasus Tangki Berisi Solar yang Dilepas di Sidrap Diusut

Berita Terkait

Jumat, 26 April 2024 - 22:49

50 Orang Penipu atau Passobis di Sidrap Ditangkap Polisi, Diangkut Pakai Mobil Truk

Minggu, 14 April 2024 - 14:23

Pilkada Sidrap: Warga Butuh Pemimpin yang Siap Basmi 4S, Sabung Ayam, Sobis, Sabu, dan Seks Online

Jumat, 5 April 2024 - 17:10

Curanmor Beraksi di Sidrap, Modus Pinjam Dulu lalu Kunci Kontaknya Diduplikat

Kamis, 4 April 2024 - 12:46

Ombudsman Siap Tindaklanjuti Kasus 3 Tangki Pengangkut Solar yang Dilepas Polres Sidrap

Kamis, 4 April 2024 - 02:24

Si Jago Merah Mengamuk di Sidrap, Lahap 2 Unit Rumah, 2 Alsintan dan 1 Unit Mobil

Rabu, 3 April 2024 - 20:47

GPAM Juga Akan Laporkan Kapolres Sidrap ke Ombudsman RI, Imbas Lepas 3 Tangki Pengangkut Solar

Rabu, 3 April 2024 - 06:01

GPAM akan Surati Kapolri Minta Kasus Tangki Berisi Solar yang Dilepas di Sidrap Diusut

Selasa, 2 April 2024 - 15:32

Disiapkan Bertarung di Pilkada Sidrap, Syahar: Memang Menjadi Harapan Masyarakat Sidrap

Berita Terbaru