Hari Ini, PT Pos Salurkan BLT BBM di Makassar

- Redaksi

Rabu, 7 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, Sulsel — Warga Kota Makassar yang masuk kategori miskin dan terdata dalam Data Terpadu Kesejahteraan Sosial (DTKS) bisa tersenyum lebar, pasalnya, mulai Rabu 7 September 2022 PT Pos membagikan Bantuan Langsung Tunai (BLT) sebagai dampak kenaikan Bahan Bakar Minyak (BBM).

Jika merujuk pada DTKS Kota Makassar 27.731 KPM (Keluarga Penerima Manfaat).

“Siang ini (tadi siang) dimulai di kota Makassar pembagian BLT atas kenaikan BBM. Setelah itu, selanjutnya ke kabupaten lainnya (juga dibagikan),” ujar Kepala Dinas Sosial Provinsi Sulsel Andi Irawan Bintang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Andi Irawan Bintang, pembagian BLT BBM ini diserahkan secara teknis oleh pihak PT Pos dengan anggaran bersumber dari pemerintah pusat.

Tidak saja sampai di situ, para KPM BLT ini juga menerima penyaluran bantuan sembako senilai Rp200 per KPM untuk September 2022 ini.

Jadi, lanjut Irawan, para penerima bantuan langsung tunai BBM ini adalah juga penerima bantuan sembako tiap bulan dari pemerintah pusat.

“Total nilai Bansos Rp.500.000 / KPM BLT BBM 300 ribu di tambah Sembako Rp 200 ribu untuk September ini,” ujar Andi Irawan.

Penyaluran BLT BBM plus Program sembako Kuota September 2022 diserahkan di Aula Kantor Cabang Utama Pos Jalan Slamet Riyadi No. 10 Makassar. (*)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru