Disporapar Parepare Raih Dua Penghargaan dari LAN RI

- Redaksi

Jumat, 2 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Dinas Kepemudaan, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Parepare mendapat dua penghargaan dari Lembaga Administrasi Negara Republik Indonesia (LAN RI), dalam kegiatan Pelatihan Kepemimpinan Nasional (PKN) angkatan VIII, yang digelar di Pusat Pelatihan dan Pengembangan Kajian Manajemen Pemerintahan (Puslatbang KMP). Jumat, 2/10/2020.

Kadisporapar Parepare, Amarun Agung Hamka mengaku, bersyukur atas dua penghargaan yang diraih. Prestasi itu, kata dia, tidak terlepas arahan Wali Kota Parepare, HM Taufan Pawe, serta kerjasama tim di internal Disporapar.

“Penghargaan yang diraih semuanya berkat tim kerja dari Disporapar dan didukung oleh pemuda kreatif Parepare yang telah berkerja luar biasa,” ujarnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Hamka menjelaskan, dua penghargaan yang diraih Disporapar Kota Parepare yaitu Stand Pameran Terbaik I dengan Judul Proyek Perubahan : I’M YOUR (Integration Mode: Youth ,Sports and Tourism), dan penghargaan The Best Report Design.

“Kedua penghargaan ini diberikan oleh Kepala Pusat Pelatihan dan Pengembangan dan Kajian Manajemen Pemerintahan,  Dr. Andi Taufik , M.SI.,” katanya. (*)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru