Dirjen Pengembangan Kawasan Transmigrasi Resmikan 3 Proyek di Sidrap

- Redaksi

Selasa, 31 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dirjen Pengembangan Kawasan Transmigrasi Resmikan tiga proyek di Sidrap

Dirjen Pengembangan Kawasan Transmigrasi Resmikan tiga proyek di Sidrap

Beritasulsel.com – Direktur Jenderal Pengembangan Kawasan Transmigrasi Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi, Dr Ir H M Nurdin bertandang ke Kabupaten Sidrap, Senin (30/12/2019).

Nurdin datang untuk meresmikan tiga proyek bersama Bupati Sidrap, H Dollah Mando.

Proyek tersebut yaitu Peningkatan Jalan Poros Penghubung UPT Wala-Lagading 4 km, Renovasi Jembatan Gantung UPT Wala-Lagading 100 m dan UPT Lampiring 60 m di Desa Lagading Kecamatan Pitu Riase.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Peresmian dihadiri Wakil Ketua DPRD Sidrap, Kasman, Kadis Koperasi UKM Nakertrans Sidrap, A Safari Renata, Camat Pitu Riase, Abbas Aras, aparat dan warga setempat.

“Semoga fasilitas yang telah dibangun ini dapat betul-betul bermanfaat bagi masyarakat,” kata Nurdin.

Setelah peresmian itu, Nurdin bersama Dollah Mando serta rombongan meninjau lokasi pemukiman transmigrasi.

Di kesempatan itu Dollah Mando mengungkap, banyak program yang digulirkan untuk mensejahterakan para transmigrasi di sana.

“Rencana kami akan membangun Cekdam didaerah transmigrasi ini agar pasokan air untuk yang bertani dan bercocok tanam di sana cukup,” ucap Dollah.

Dollah Mando tidak lupa menyampaikan terima kasih kepada Kementerian Desa Pembangunan Daerah Tertinggal dan Transmigrasi dan berharap kunjungan tersebut semakin mempererat sinergitas bagi perkembangan pembangunan terkhusus di daerah transmigrasi.

Berita Terkait

Polres Sidrap Tangkap 4,6 Kg Sabu dan 4.200 Butir Ekstasi dalam Perut Ikan
Kapolda Sulsel Rilis 4,6 Kg Sabu dan 4.200 Butir Ekstasi di Polres Sidrap
11 Penipu di Sidrap yang Sering Menipu di Medsos Jual Motor Murah, Diringkus Polisi
Nenek Penyandang Disabilitas di Sidrap Dilarikan ke RS Usai Dianiaya
Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap
Dear Presiden Prabowo, Bocah di Sidrap yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam Minta Disekolahkan Kembali
Miris, 5 Bocah di Sidrap Tinggal di Bekas Kandang Ayam Bersama Ibu dan Neneknya
Polsek Watang Pulu Polres Sidrap dalam Implementasi Asta Cita Presiden

Berita Terkait

Rabu, 19 Februari 2025 - 15:06

Polres Sidrap Tangkap 4,6 Kg Sabu dan 4.200 Butir Ekstasi dalam Perut Ikan

Rabu, 19 Februari 2025 - 13:14

Kapolda Sulsel Rilis 4,6 Kg Sabu dan 4.200 Butir Ekstasi di Polres Sidrap

Selasa, 14 Januari 2025 - 19:40

11 Penipu di Sidrap yang Sering Menipu di Medsos Jual Motor Murah, Diringkus Polisi

Rabu, 4 Desember 2024 - 16:01

Nenek Penyandang Disabilitas di Sidrap Dilarikan ke RS Usai Dianiaya

Minggu, 24 November 2024 - 23:00

Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap

Berita Terbaru