Bendungan Bili-Bili Berstatus Waspada, Bupati Gowa Imbau Warga Mengungsi

- Redaksi

Selasa, 22 Januari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Gowa, Adnan Purichta Ihsan [Dok. Humas Gowa]

Bupati Gowa, Adnan Purichta Ihsan [Dok. Humas Gowa]

GOWA, Beritasulsel.com — Hujan yang mengguyur wilayah Sulawesi Selatan pada Selasa 22 Januari 2019 membuat sejumlah daerah waspada Banjir.

Di Kabupaten Gowa hujan yang berintensitas tinggi mengakibatkan banjir di beberapa area, dari banjir sedang hingga parah melanda beberapa kawasan.

Imbas dari hujan lebat juga berdampak pada bendungan Bili-Bili di Gowa yang saat ini ditingkatkan statusnya menjadi Waspada.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bupati Gowa, Andan Purichta Ihsan bahkan mengimbau masyarakat agar segera menjauhi atau mengungsi dari aliran hilir Bendungan Bili-Bili.

“Masyarakat Gowa & sekitarnya yang saya cintai, saya ingin infokan bahwa kondisi bendungan Bili-Bili saat ini di tetapkan menjadi WASPADA karena ketinggian air sdh 101,36 meter,” kata Andnan, yang himbauan ini juga di postingnya di beberapa akun Sosmed, Selasa (22/01/2019).

Lanjut Adnan menyampaikan, saat ini dilakukan pembukaan pintu air di Bendungan yang tentu akan berdampak Banjir yang cukup tinggi.

“Olehnya itu Saya menghimbau agar masyarakat mengungsi dulu dari aliran hilir bendungan Bili-Bili, sambil kita sama sama berdoa kapada Allah SWT agar curah hujan normal kembali dan kita semua selalu dalam lindungan Allah SWT.. Amiinnnn!,” Ucapnya.

Berita Terkait

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching
UjiSah versus IaKan, Malam ini Adu Konsep dan Gagasan di Acara Debat Kandidat Terbuka Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng 2024
3 Murid SMP Islam Terpadu Parepare Tenggelam di Tempat Wisata di Polman
Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto
Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan
Pinus Sulsel Dorong Ekologi di Bulukumba, Peluang Desa Dapatkan Tambahan Anggaran

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:35

Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 08:31

UjiSah versus IaKan, Malam ini Adu Konsep dan Gagasan di Acara Debat Kandidat Terbuka Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng 2024

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 23:07

3 Murid SMP Islam Terpadu Parepare Tenggelam di Tempat Wisata di Polman

Berita Terbaru