Aniaya Warga Pakai Panci Saat Mabuk, Pria asal Jalan Kandea Diringkus

- Redaksi

Jumat, 8 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Polsek Tallo Restabes Makassar, ringkus seorang pria pelaku penganiayaan di Jalan Kandea Kelurahan Bungaeja Berru, Kecamatan Tallo, Kota Makassar, Kamis (07/11/2019).

Kasubbag Humas Polrestabes Makassar Kompol Alex Dareda mengatakan bahwa pelaku yang diamankan berinisial BA (25), warga Jalan Kandea Kota Makassar.

BA diamankan setelah menganiaya korban menggunakan panci. Penganiayaan itu terjadi lantaran pelaku tidak terima ditegur oleh korban.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Saat ditegur, pelaku dalam keadaan mabuk sehingga tersinggung dan marah lalu menganiaya korban.

“Korban mengalami luka robek pada kening sebelah kiri akibat pukulan pelaku menggunakan panci,” jelas Alex.

Kini BA diamankan di Polsek Tallo untuk menjalani proses hukum lebih lanjut. (hms/bss)

Berita Terkait

Kejaksaan Negeri Bantaeng: ‘Sidang Putusan (Vonis) Kasus Korupsi Pimpinan DPRD Bantaeng 2019-2024’
Wanita di Kendari Banting Bayi Usia 6 Bulan Usai Konsumsi Sabu
Pesta Miras di Makassar Berujung Ricuh, Satu Orang Ditikam Hingga Usus Terburai
Kakak Adik Kepergok Mencuri Sapi, Mobil yang Digunakan Ludes Dibakar Warga
Modus Baru Begal di Makassar: Pelaku Minta Tolong Diantar, Dalam Perjalanan Menikam Dari Belakang
Terbaik di Sulawesi Selatan, LBH Butta Toa Bantaeng Raih Akreditasi ‘A’ Dari Kemenkum RI
Bupati Bantaeng Bersama Kepala Daerah seSulsel Rapat Dengan Gubernur dan Bahas Optimalisasi Sistem Pengairan Pertanian
Polres Parepare Ungkap Kasus Pencurian Sepeda Motor, 3 Tersangka Diamankan

Berita Terkait

Senin, 28 April 2025 - 17:52

Kejaksaan Negeri Bantaeng: ‘Sidang Putusan (Vonis) Kasus Korupsi Pimpinan DPRD Bantaeng 2019-2024’

Selasa, 22 April 2025 - 16:57

Wanita di Kendari Banting Bayi Usia 6 Bulan Usai Konsumsi Sabu

Senin, 21 April 2025 - 17:40

Pesta Miras di Makassar Berujung Ricuh, Satu Orang Ditikam Hingga Usus Terburai

Senin, 21 April 2025 - 15:28

Kakak Adik Kepergok Mencuri Sapi, Mobil yang Digunakan Ludes Dibakar Warga

Minggu, 20 April 2025 - 13:06

Modus Baru Begal di Makassar: Pelaku Minta Tolong Diantar, Dalam Perjalanan Menikam Dari Belakang

Berita Terbaru