Alhamdulillah, Aldy “Pakintaki” dapat Hadiah Umrah dari Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R Djajadi

- Redaksi

Minggu, 21 Januari 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Masih ingat Aldy “Pakintaki Ronk”?

Pemuda 21 tahun asal Kabupaten Jeneponto, Sulawesi Selatan yang viral di awal 2022 lalu dengan istilah ‘Pakintaki Ronk’.

Aldy baru saja mendapatkan kabar gembira yang tak terduga bercampur haru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dirinya yang kini menjadi salah satu konten kreator di Kota Makassar, mendapatkan hadiah umrah.

Tiket wisata religius di Mekkah Arab Saudi itu diberikan Kapolda Sulawesi Selatan, Irjen Pol Andi Rian R Djajadi S.I.K., M.H.

la terpilih mendapatkan hadiah Umrah bersama tandemnya yang juga konten kreator, Brocilk Buset.

Hadiah umrah itu diperoleh Aldy saat acara Silaturahmi Kapolda Sulsel Irjen Pol Andi Rian R Djajadi dengan puluhan Konten Kreator dan juga admin media sosial (Amsindo) se-Sulawesi Selatan dan Barat di Hotel The Rinra, Metro Tanjung Bunga, Kecamatan Tamalate, Makassar, Sulsel. Sabtu malam, (21/1/2024).

*(Humas Polda Sulsel).

Berita Terkait

Pelaku Pengrusakan dan Pembakaran Motor Dihadiahi Timah Panas, Kasat Reskrim Polres Bantaeng: “Pelaku Berusaha Kabur”
Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng Berhasil Mengungkap dan Menangkap 3 Terduga Pelaku Pembusuran Serta Pengrusakan dan Pembakaran Motor
3 Tersangka Pembunuhan di Bantaeng Dijerat Pasal 340, Motifnya: Korban Diduga Hamili Adik Pelaku
Kasus Pembunuhan di Desa Baruga Pajukukang Yang Terjadi Pada 1 Januari 2025, Satreskrim Polres Bantaeng Tetapkan 3 Tersangka
Kasus Santri di Ponpes Hasyim Asyari Yang Ditemukan Tewas Tergantung, Kasat Reskrim Polres Bantaeng: Kami Akan Ungkap Motif dan Pelakunya
Kasat Narkoba, Iptu Andi Imran: “Polres Luwu Timur Gelar Siaran Pers dan Ungkap Penangkapan 3 Orang Terduga Pelaku”
Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku
Kasat Reskrim Polres Bantaeng, Hadiri Rakor dan Berikan Materi “Tindak Pidana Pemilihan Dalam Tahapan Kampanye Tahun 2024”

Berita Terkait

Sabtu, 11 Januari 2025 - 17:52

Pelaku Pengrusakan dan Pembakaran Motor Dihadiahi Timah Panas, Kasat Reskrim Polres Bantaeng: “Pelaku Berusaha Kabur”

Sabtu, 11 Januari 2025 - 13:30

Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng Berhasil Mengungkap dan Menangkap 3 Terduga Pelaku Pembusuran Serta Pengrusakan dan Pembakaran Motor

Rabu, 8 Januari 2025 - 15:11

3 Tersangka Pembunuhan di Bantaeng Dijerat Pasal 340, Motifnya: Korban Diduga Hamili Adik Pelaku

Selasa, 7 Januari 2025 - 23:02

Kasus Pembunuhan di Desa Baruga Pajukukang Yang Terjadi Pada 1 Januari 2025, Satreskrim Polres Bantaeng Tetapkan 3 Tersangka

Selasa, 17 Desember 2024 - 20:41

Kasus Santri di Ponpes Hasyim Asyari Yang Ditemukan Tewas Tergantung, Kasat Reskrim Polres Bantaeng: Kami Akan Ungkap Motif dan Pelakunya

Berita Terbaru