Launching Buku “Lelaki Kurang Ajar Dalam Secangkir Kopi,” Burhan: itu Kisah Nyata

- Redaksi

Minggu, 3 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Penulis muda asal Kabupaten Sinjai, Sulawesi Selatan, Burhan SJ, kembali melaunching buku karya terbarunya berjudul, “Lelaki Kurang Ajar Dalam Secangkir Kopi”

Kegiatan itu berlangsung di Warkop Ko’bi, Jalan Bhayangkara, Kabupaten Sinjai, Minggu, (03/01/2019).

Buku ini adalah salah satu karyanya yang terbit setelah sebelumnya pria 25 tahun itu melaunching karyanya berjudul “Bahtiar Bin Sabang – Pahlawan Petani Sinjai Yang Tumbang Demi Membela Tanahnya Sendiri”

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Burhan SJ mengaku menuliskan beberapa kisah temannya, lalu meramunya dalam bentuk novel.

“Mulai dari kisah perjuangan, politik, sosial dan percintaan. Itu kisah nyata teman-teman saya yang terangkum dalam novel tersebut” kata penulis muda ini.

Pria kelahiran 08 Juni 1994 asal Desa Turungan Baji, Kecamatan Sinjai Barat, Kabupaten Sinjai ini melanjutkan, buku ini sebenarnya lebih pada perjuangan dan kondisi sosial.

“Untuk menarik minat baca, saya pilih judul itu. Terutama kaum muda, agar termotivasi berjuang dan berkarya” lanjutnya.

Hingga hari ini ia mengaku masih aktif menulis, dan akan terus meluncurkan Karya-karyanya.

“Saya sementara menyusun beberapa naskah lagi, Insya Allah benerapa bulan ke depan bisa launching” kuncinya. (Sambar/BSS)

Berita Terkait

Sahabat Andalan Dukung Kebijakan Gubernur Sulsel Evaluasi Tambang Emas di Luwu
Andi Amar Sosialisasikan Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila dalam Ekonomi Rakyat di Kelurahan Takkalasi
Diplomasi Pertanian Jadi Sorotan, Presiden Prabowo Kenalkan Mentan Amran ke Raja Yordania
Syamsuddin Siap Pimpin PERADI Makassar, Tekankan Perbaikan Kualitas dan Kuantitas bagi Advokat
Usai Aklamasi jadi Ketum KKSS, Mentan Amran Bertolak ke Yordania bersama Menag Nasaruddin Mendampingi Kunker Presiden Prabowo
Rakerda BPD HIPMI Sulsel; Membangun Sinergi, Inovasi, dan Kolaborasi Untuk Pertumbuhan Ekonomi Sulsel
BPW Sulteng Dukung Andi Amran Sulaiman Pimpin KKSS bersama 30 BPW Seluruh Indonesia
Mentan Amran Ajak Saudagar Bugis Capai Swasembada Wujudkan Indonesia Lumbung Pangan Dunia

Berita Terkait

Jumat, 18 April 2025 - 13:41

Sahabat Andalan Dukung Kebijakan Gubernur Sulsel Evaluasi Tambang Emas di Luwu

Rabu, 16 April 2025 - 15:55

Andi Amar Sosialisasikan Pengamalan Nilai-Nilai Pancasila dalam Ekonomi Rakyat di Kelurahan Takkalasi

Senin, 14 April 2025 - 11:51

Diplomasi Pertanian Jadi Sorotan, Presiden Prabowo Kenalkan Mentan Amran ke Raja Yordania

Minggu, 13 April 2025 - 15:06

Syamsuddin Siap Pimpin PERADI Makassar, Tekankan Perbaikan Kualitas dan Kuantitas bagi Advokat

Minggu, 13 April 2025 - 06:06

Usai Aklamasi jadi Ketum KKSS, Mentan Amran Bertolak ke Yordania bersama Menag Nasaruddin Mendampingi Kunker Presiden Prabowo

Berita Terbaru