Erna Rasyid Taufan Kukuhkan Pengurus MAS Kecamatan Ujung Parepare

- Redaksi

Jumat, 17 Februari 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Dewan Pembina Majelis Anak Saleh (MAS), Erna Rasyid Taufan mengukuhkan pengurus Majelis Anak Sholeh (MAS) tingkat SD dan MI untuk Kecamatan Ujung Kota Parepare di Gedung Balai Ainun, Parepare. Jumat, 17/2/2023.

Kegiatan tersebut dirangkaikan dengan peringatan Isra Mi’raj Nabi Besar Muhammad SAW.

Dalam sambutannya, Erna Rasyid Taufan berpesan kepada segenap pengurus MAS dan anak didik agar menjaga salat lima waktu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Hukumnya wajib. Itulah sebabnya Rasulullah Muhammad SAW diundang ke atas langit ke tujuh untuk menerima perintah salat,” ucap Erna.

Ketua DPD I Golkar Sulsel itu mengungkapkan bahwa dengan adanya program Majelis Anak Saleh ini, tentu diharapkan dapat menguatkan julukan Kota Parepare sebagai Kota Santri, Kota Ulama dan Kota Cinta.

Diketahui, pengukuhan tersebut merupakan lokasi ke tiga setelah MAS di Kecamatan Bacukiki Barat dan Kecamatan Bacukiki.

“Jadi tinggal satu kecamatan lagi yang akan kita kukuhkan,” paparnya. (*)

Berita Terkait

Dukung Kelancaran Pilkada, PAM Tirta Karajae Parepare Tutup Layanan pada Hari Pencoblosan
Berjuang dengan Keterbatasan, Persipare U-15 Harus Tersingkir di Perempat Final Soeratin Cup
Jajaran RSUD Andi Makkasau Parepare Ikuti Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60
Penjelasan Kadis Kominfo Parepare Adanya Sorotan DPR Penggunaan Anggaran Media
DPR Sorot Kominfo Parepare, Anggaran Hingga September namun Media Hanya Dibayar Hingga Juni 2024
Komitmen PAM Tirta Karajae Parepare Jaga Netralitas Pilkada 2024
Mahasiswa Desak Transparansi Utang Pemkot Parepare
DPRD Parepare Soroti Jabatan Dewas PDAM Tirta Karajae, Bakal Gelar RDP

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 07:04

Dukung Kelancaran Pilkada, PAM Tirta Karajae Parepare Tutup Layanan pada Hari Pencoblosan

Jumat, 15 November 2024 - 05:00

Berjuang dengan Keterbatasan, Persipare U-15 Harus Tersingkir di Perempat Final Soeratin Cup

Rabu, 13 November 2024 - 07:21

Jajaran RSUD Andi Makkasau Parepare Ikuti Upacara Hari Kesehatan Nasional ke-60

Selasa, 12 November 2024 - 02:14

Penjelasan Kadis Kominfo Parepare Adanya Sorotan DPR Penggunaan Anggaran Media

Senin, 11 November 2024 - 17:58

DPR Sorot Kominfo Parepare, Anggaran Hingga September namun Media Hanya Dibayar Hingga Juni 2024

Berita Terbaru