DLH Parepare Bersihkan Tumpukan Sampah di Mattirotasi

- Redaksi

Kamis, 9 Desember 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Petugas kebersihan Dinas Lingkungan Hidup (DLH) Kota Parepare bergerak cepat turun membersihkan sampah akibat cuaca ekstrem, Selasa, 7 Desember 2021.

Di antaranya tumpukan batang kayu dan sampah plastik yang berserakan di pesisir Sumpang Minangae hingga Jalan Mattirotasi, Parepare.

Di Taman Mattirotasi, Kepala DLH Parepare, Budi Rusdi yang turun memimpin langsung petugas kebersihan melakukan pembersihan dan pengangkutan sampah yang berserakan akibat luapan air laut beberapa hari ini.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Wali Kota Parepare, Dr HM Taufan Pawe mengapresiasi gerak cepat itu. “Kita akan bergerak ke titik lainnya melakukan pembersihan. Tetap jaga kebersihan lingkungan ta’ dan jangan buang sampah di sembarangan tempat. Mari ki’ sama-sama jaga kota ta’. Salamakki tapada salama,” pesan Taufan Pawe melalui akun media sosial pribadinya. (*)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru