Kepergok Isap Sabu, IRT di Macanang Bone Diringkus Polisi

- Redaksi

Sabtu, 22 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kepergok Isap Sabu, IRT di Macanang Bone Diringkus Polisi

Kepergok Isap Sabu, IRT di Macanang Bone Diringkus Polisi

Beritasulsel.com – Seorang ibu Rumah Tangga (IRT) warga BTN Karmila Kelurahan Macanang, Kecamatan Tanete Riattang Barat, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan (Sulsel), diringkus Polisi karena kepergok sedang mengonsumsi narkoba jenis sabu.

IRT tersebut berinisial D berusia 31 tahun. Dia diamankan di rumah Y di Jalan Kalimantan Kelurahan Manurunge, Kecamatan Tanete Riattang, Kabupaten Bone, pada hari Kamis 20 Mei 2021, sekitar pukul 23.45 WITA.

Dari tangannya, polisi mengamankan barang bukti berupa dua sachet plastik bening berisi sabu, bong atau alat isap sabu yang terbuat dari botol kaca, pirex kaca dan korek api gas.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat diintrogasi, dia (D_red) mengakui bahwa barang bukti dan sabu tersebut adalah dalam penguasaannya (miliknya) yang ia beli dari temannya yang kini masih dalam pencarian,” ungkap Paur Hunas Polres Bone, IPDA Rayendra.

Saat ini D dan barang bukti telah diamankan di Mapolres Bone untuk proses hukum lebih lanjut. (hs/bss)

 

Berita Terkait

Mantan Kades Laoni Bone Jadi Tersangka Diduga Korupsi Dana APBDes Ratusan Juta
Pungli SIM di Polres Bone, Mahasiswa Geruduk Ditlantas Polda Sulsel
Pj Bupati Andi Abubakar Menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Dewan Pengurus KKMB Kabupaten Bantaeng
Mutasi Polda Sulsel Keluar ini Personel Polres Bone yang Bergeser
Satpas Polres Bone Diduga Jadi Sarang Pungli, Kapolda: Laporkan ke Propam
Warga Mengeluh Biaya Pembuatan SIM A di Polres Bone Rp500 Ribu, Kasat Lantas Bungkam
Oknum Dosen di Bone Ditangkap Polisi Saat Hendak Isap Sabu
Lagi, Polres Bone Berhasil Meringkus Bandar Sabu Bersama 47 Sachet Barang Bukti

Berita Terkait

Kamis, 17 Oktober 2024 - 23:04

Mantan Kades Laoni Bone Jadi Tersangka Diduga Korupsi Dana APBDes Ratusan Juta

Kamis, 12 September 2024 - 16:27

Pungli SIM di Polres Bone, Mahasiswa Geruduk Ditlantas Polda Sulsel

Minggu, 8 September 2024 - 18:07

Pj Bupati Andi Abubakar Menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Dewan Pengurus KKMB Kabupaten Bantaeng

Sabtu, 17 Agustus 2024 - 00:59

Mutasi Polda Sulsel Keluar ini Personel Polres Bone yang Bergeser

Kamis, 25 Juli 2024 - 09:57

Satpas Polres Bone Diduga Jadi Sarang Pungli, Kapolda: Laporkan ke Propam

Berita Terbaru