Pemdes Barua Gelar Rakor Bersama Tenaga Kesehatan, Kader Posyandu dan PKK Desa Barua

- Redaksi

Selasa, 1 Oktober 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pemerintah Desa Barua, Kecamatan Eremerasa, Kabupaten Bantaeng, menggelar kegiatan Rapat Koordinasi di ruang kerja Kepala Desa Barua di Kantor Desa Barua. Selasa, (01 Oktober 2024).

Rapat Koordinasi ini, adalah evaluasi kegiatan Bidan Desa, Bidan Dusun, Kader Posyandu dan Kader Usia Lanjut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Selain Bidan dan Kader Posyandu, rapat koordinasi ini juga di hadiri langsung Kepala Desa Barua, Mursalim bersama Ketua PKK Desa Barua.
*(Admin Ppid Desa Barua).

#DesaBarua
#DesaMelayani
#DesaBerkarakter
#DesaMembangun
#DiskominfoBantaeng
#PPIDBantaeng
#SulawesiSelatan
#HumasPemkabBantaeng

Berita Terkait

Coffe Morning, Pj Bupati Bantaeng: Administrasi Program Kerja 2024 Dituntaskan dan Dirampungkan Agar Tidak Terjadi Temuan Audit Tahun 2025
Pj Bupati Bantaeng Sampaikan Amanat Presiden RI Pada HUT KORPRI ke-53
Kejaksaan Negeri Bantaeng: Waspada Nomor Nomor Penipuan Yang Mengatasnamakan Kajari dan Para Kasi
Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!
Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI
Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice
Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 10:22

Pj Bupati Bantaeng Sampaikan Amanat Presiden RI Pada HUT KORPRI ke-53

Kamis, 28 November 2024 - 15:49

Kejaksaan Negeri Bantaeng: Waspada Nomor Nomor Penipuan Yang Mengatasnamakan Kajari dan Para Kasi

Selasa, 26 November 2024 - 20:03

Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!

Selasa, 26 November 2024 - 13:34

Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Selasa, 26 November 2024 - 11:02

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI

Berita Terbaru