https://henrygrimes.com https://monkproject.org

8 Kapolres Jajaran Polda Sulsel Bergeser ini Daftar dan Penggantinya

- Redaksi

Kamis, 27 Juni 2024 - 02:01

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Polda Sulsel (foto: beritasulsel.com)

Polda Sulsel (foto: beritasulsel.com)

Makassar – Gerbong mutasi di tubuh kepolisian Republik Indonesia kembali bergerak, kali ini delapan Kapolres jajaran Polda Sulsel bergeser.

Ada pun daftarnya adalah sebagai berikut:

1. Kapolres Pelabuhan Makassar AKBP Yudi Frianto dimutasi menjadi Wadirresnarkoba Polda Sulsel,

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

jabatanya akan diisi oleh AKBP Restu Wijayanto yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubdit Regident Ditlantas Polda Sulsel.

2. Kapolres Wajo AKBP Fachtur Rochman diangkat sebagai Irbid Itwasda Polda Sulsel,

jabatannya akan diisi oleh AKBP Muhammad Rosid Ridho yang sebelumnya menjabat sebagai Danyotar Tk IV Mentarsis Ditbintarlat Akpol Lemdiklat Polri.

3. Kapolres Kepulauan Selayar AKBP Ujang Darmawan Hadi Saputra diangkat sebagai Peneliti Ilmu Kepolisian Muda TK I Puslitbang Polri,

jabatannya akan diisi oleh AKBP Adnan Pandibu yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubdit 3 Ditresnarkoba Polda Sulsel.

4. Kapolres Jeneponto AKBP Budi Hidayat diangkat menjadi Wadanmen III Paspelopor Korbrimob Polri,

jabatannya akan diisi oleh AKBP Widi Setiawan yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubbidigastin Bidgasopsnal Puslitbang Polri.

5. Kapolres Bone AKBP Doddi Suryawan diangkat menjadi Kasubbagbingkar Bag SDM Rorenminops Korbrimob Polri,

jabatannya akan diisi oleh AKBP Erwin Syah yang sebelumnya menjabat sebagai Kapolres Sidrap.

6. Kapolres Sidrap AKBP Erwin Syah diangkat menjadi Kapolres Bone,

jabatannya akan diisi oleh AKBP Dr. Fantry Taherong yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubbagriksa Baggaketika Rowabprof Divpropam Polri.

7. Kapolres Sinjai AKBP Fery Nur Abdullah diangkat menjadi Kasubbagrenmin Dittipidnarkoba Bareskrim Polri dan

jabatannya akan diisi oleh Harry Azhar Hasry yang sebelumnya menjabat sebagai Kanit 3 Subdit III Dittipidnarkoba Bareskrim Polri.

8. Kapolres Bantaeng AKBP Edward Jacky Tofani Umbu Kaledi diangkat menjadi Kapolres Sumba Timur Polda NTT,

jabatannya alan diisi oleh AKBP Nur Prasetyantoro Wira U yang sebelumnya menjabat sebagai Kasubbidpaminal Bidpropam Polda Sulsel.

Mutasi para Kapolres jajaran Polda Sulsel ini tertuang dalam Surat Telegram Kapolri tanggal: 25 Juni 2024 yang ditandatangani langsung oleh AS SDM Irjen Pol Dedi Prasetyo atas nama Kapolri.

Hal itu sebagaimana yang diterima beritasulsel jaringan beritasatu.com Rabu 26 Juli 2024. (***)

 

Berita Terkait

Open Turnamen Tamarunang Cup 2024: Taekwondo Sidrap Raih 8 Medali Emas, 14 Perak dan 4 Perunggu
Wakapolda Sulsel Dimutasi ke Lemdiklat, ini Penggantinya
Gelar Nobar Film Lafran Pane 24 Juni, KAHMI Gandeng Walikota dan Kapolrestabes Makassar
Besok, KAHMI Makassar Gelar Rakor Pengurus
Kapolsek Bulukumpa dan 2 Anggotanya Dilapor ke Propam Polda Sulsel
Sambut Idul Adha 2024 H, Kajati Sulsel Bersama Jajaran Gelar Tausiyah ‘Pentingnya Kesadaran Berqurban’
Festival Sulsel Menari Libatkan 24 ribu Penari, Wajo Tampilkan Tari Pajaga Gilireng dan Pajaga Makkunrai
Breaking News: Dokter Abdul Rahman Rauf Diaklamasi Sebagai Ketua KKLT Periode 2024-2029

Berita Terkait

Selasa, 2 Juli 2024 - 19:19

Taufan Pawe Komitmen Partai Golkar Dukung Program Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan

Selasa, 2 Juli 2024 - 19:15

Andi Sudirman Sulaiman Melayat dan Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Ayah Bupati Bulukumba

Senin, 1 Juli 2024 - 16:37

Kepala Lapas Parepare Ucapkan Selamat Ulang Tahun Drs. Liberti Sitinjak, Sebut Seorang Pemimpin yang Cerdas, Berintegritas dan Bertalenta

Senin, 1 Juli 2024 - 11:32

Andalan Sulsel Peduli dan AAS Community Berbagi Paket Perlengkapan Sekolah untuk Anak Yatim-Piatu dan Dhuafa di Gowa

Minggu, 30 Juni 2024 - 19:08

Fitnah Utang Pemprov Sulsel Mengarah Ke Andi Sudirman Sulaiman, Ini Penjelasan Ex Stafsus Gubernur Irwan, ST

Minggu, 30 Juni 2024 - 11:30

Rumah Puisi Parepare Gelar Festival, Tempat Media Kreatif bagi Sastrawan

Kamis, 27 Juni 2024 - 20:06

BPK Temukan Kelebihan Pembayaran atas Agenda Sulsel Bershalawat yang Digelar Bahtiar Baharuddin

Rabu, 26 Juni 2024 - 14:57

Pemberhentian Abdul Hayat oleh Keputusan Presiden Sudah Sesuai Prosedur

Berita Terbaru