Warga Dusun Sitarru Ditemukan Meninggal Dunia, Diduga Tersengat Jeratan Babi

- Redaksi

Senin, 21 September 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Enrekang, Sulsel – Sesosok mayat laki-laki ditemukan di Dusun Sitarru, Desa Baroko, Kecamatan Baroko, Kabupaten Enrekang. Senin, 21/9/2020.

Kapolsek Alla, Iptu Sainal Masing mengungkapkan bahwa mayat tersebut bernama Uddin (75), warga Dusun Sitarru, Desa Baroko, Kecamatan Baroko, Kabupaten Enrekang yang kesehariannya bekerja sebagai petani.

“Menurut anak Korban, Zainuddin, bahwa ayahnya meninggalkan rumah menuju kebunnya untuk mengambil makanan kambing namun hingga sore hari pukul 18.50, korban tidak kunjung pulang sehingga Zainuddin mencari ayahnya di kebun”, ucap Sainal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Saat itulah, Zainuddin melihat ayahnya tergeletak di kebun milik salah satu warga yaitu H. Jumain dengan posisi terlentang sambil memegang kawat jerat babi yang dialiri listrik. Kondisi korban saat itu sudah meninggal dunia”, ungkapnya.

Korban kemudian dibawa ke PKM untuk dilakukan visum dana menurut dokter setempat bahwa korban murni meninggal dunia akibat sengatan listrik.

Saat ini, jajaran Polsek Alla mengamankan barang bukti berupa kawat yang digunakan untuk menjerat babi beserta pemilik kebun untuk dilakukan interogasi. (*)

Berita Terkait

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”
Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku
Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”
Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng
Wartawan dan Wiraswasta Kena Busur di Dua Tkp Berbeda, Warganet: “Bantaeng Tidak Aman”
Jaksa Pengacara Negara Kejaksaan Negeri Bantaeng Sukses Memediasi Perseteruan antara Eks Karyawan dengan PDAM Bantaeng
Kapolres Didampingi Kasat Reskrim Polres Bantaeng Mengungkap Motif Kasus Penikaman Terhadap Purnawirawan TNI di Beloparang
Kasat Reskrim Polres Bantaeng: “Kronologi Kejadian Warga Dilukai dan ASN Dikeroyok di Pantai Marina Berdasarkan Keterangan Beberapa Saksi di Tkp”

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 13:46

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”

Rabu, 6 November 2024 - 17:00

Babak Baru Kasus Pembusuran di Letta dan di Malilingi Bantaeng, Salah Satu Korban Ternyata Pelaku

Jumat, 1 November 2024 - 21:11

Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”

Jumat, 1 November 2024 - 17:35

Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng

Jumat, 1 November 2024 - 08:47

Wartawan dan Wiraswasta Kena Busur di Dua Tkp Berbeda, Warganet: “Bantaeng Tidak Aman”

Berita Terbaru