Viral! Pencuri Cengkeh di Luwu Diamuk Warga di Tengah Sawah, ini Videonya

- Redaksi

Kamis, 6 September 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Luwu – Sebuah video berdurasi pendek sedang viral di media sosial baik group whatsapp, facebook dan beberapa medsos lainnya, Kamis (6/9/2018).

Dalam video tersebut, terlihat seorang pria diamuk warga ditengah sawah, pada caption video itu pengunggah memberi caption bahwa orang yang dikeroyok tersebut adalah seorang pencuri cengkeh.

Pengunggah juga menulis lokasi kejadian tersebut adalah di Desa Lebani, Luwu. berikut screenshot unggahan tersebut yang beritasulsel.com kutip dari laman facebook.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kasat Reskrim Polres Luwu Akp Faisal yang dikonfirmasi wartawan membenarkan informasi tersebut. Faisal mengatakan, pelaku berjumlah dua orang dan saat ini sudah diamankan di Mapolsek Bilopa untuk proses penyelidikan dan penyidikan lebih lanjut.

“Iya (pencuri cengkeh), pelakunya sudah diamankan di Mapolsek Bilopa. Dari hasil pemeriksaan sementara, pelaku ini sudah sering kali beraksi di wilayah Luwu, namun baru kali ini berhasil ditangkap” sebut Faisal Kamis (6/9/2018).

Berikut videonya:

https://youtu.be/rKNcvbIGslY

Berita Terkait

Narasumber di Bimtek BOSP Dinas Dikbud Bantaeng 2025, Kajari Satria Abdi SH MH Sampaikan Materi Pencegahan Korupsi
Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat
Pj Bupati Bantaeng Andi Abubakar Pamit Untuk Kembali ke Jakarta, Kajari Mewakili Forkopimda: ‘Kita Teruskan Yang Baik Yang Telah Beliau Kerjakan’
KAJARI Satria Abdi SH MH Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 3 Jaksa dan 4 Pegawai di Kantor Kejaksaan Negeri Bantaeng
HKN Februari 2025, Pemkab Bantaeng Beri Penghargaan kepada 50 ASN
Pemkab Bantaeng Serahkan Hibah Lahan, Pj Bupati Andi Abubakar: Kabar Gembira Untuk Polres Bantaeng!!
Beritasatu Economic Outlook 2025: 3 Menteri Bahas Masa Depan Ekonomi Indonesia
Oknum Debt Collector di Bulukumba Dipolisikan Dituding Rampas Mobil, Begini Kronologinya
Tag :

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 14:21

Narasumber di Bimtek BOSP Dinas Dikbud Bantaeng 2025, Kajari Satria Abdi SH MH Sampaikan Materi Pencegahan Korupsi

Kamis, 20 Februari 2025 - 16:44

Bupati Bantaeng Terima Arahan Presiden, Uji Nurdin: Siap Sejalan Dengan Pemerintah Pusat

Rabu, 19 Februari 2025 - 14:28

Pj Bupati Bantaeng Andi Abubakar Pamit Untuk Kembali ke Jakarta, Kajari Mewakili Forkopimda: ‘Kita Teruskan Yang Baik Yang Telah Beliau Kerjakan’

Rabu, 19 Februari 2025 - 01:06

KAJARI Satria Abdi SH MH Pimpin Upacara Kenaikan Pangkat 3 Jaksa dan 4 Pegawai di Kantor Kejaksaan Negeri Bantaeng

Senin, 17 Februari 2025 - 20:59

HKN Februari 2025, Pemkab Bantaeng Beri Penghargaan kepada 50 ASN

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Anggota DPRD Parepare Masuki Masa Reses

Jumat, 21 Feb 2025 - 19:49