Vaksin Perdana Sejumlah Nakes dan Publik Figur di Parepare

- Redaksi

Selasa, 2 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Pemerintah Kota Parepare melalui Dinas Kesehatan dan Tim Dokter Parepare, melaksanakan vaksinasi tahap pertama yang berlangsung di Lapangan Tenis Rumah Jabatan Walikota Parepare. Selasa, 2/2/2021.

Plt Kepala Dinas Kesehatan Parepare, Rachmawati Natsir mengatakan hari pertama vaksinasi ini diperuntukkan bagi tenaga kesehatan (nakes) dan publik figur. Menurutnya, sejumlah nakes dan publik Vogue tersebut akan di skrining sebelum di vaksin.

“Hari ini sekitar 10 yang akan di vaksin namun yang di skrining lebih dari itu untuk mengantisipasi jangan sampai ada yang tidak lolos screening”, jelasnya.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pemeriksaan Skrining

“Menurut tim dokter, indikasi skrining agar lolos di vaksin itu ada 15 syarat. Diantaranya, suhu tubuh, apakah mengalami gejala ISPA, apakah ada keluarga yang menderita Covid-19 dan sebagainya. Jika terdapat jawaban “ya” pada salah satu pernyataan pada nomor 1-4, maka pemberian vaksinasi ditunda dan jika terdapat jawaban “ya” pada pernyataan nomor 5-11, maka pemberian vaksinasi tidak dilakukan”, jelasnya.

Diketahui pelaksanaan vaksinasi akan dilakukan serentak di setiap rumah sakit dan puskesmas di Parepare usai dilakukannya pencanangan tersebut. (*)

Berita Terkait

PKM Berubah Status Menjadi RSUD, Kadis Kesehatan Bantaeng dan Direktur RSUD Banyorang: “Semua karena Pak Ilham Azikin”
Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355
Pemkab Bantaeng Raih Penghargaan Top 5 Inovasi Terbaik Tingkat Nasional 2024, Pj Bupati Andi Abubakar: “Alhamdulillah”
Dinkes Bantaeng Raih 2 Penghargaan dari KemenpanRB sebagai Instansi Kesehatan dengan Inovasi Pelayanan Publik Terbaik Tingkat Nasional Tahun 2024
Nongkrong di Alonica Cafe, Pelajar Asal Belanda: “Alonica Café is de Beste Ontmoetingsplaats in Bantaeng, Het Eten en Drinken is Gegarandeerd Heerlijk”
Bersama Forkopimda, Pj Bupati Bantaeng Resmikan Ruang Layanan Kemoterapi di RSUD Prof. Dr. H. M. Anwar Makkatutu
Posyandu Bantaeng Mendapat Penghargaan Dari Kemenkes RI Sebagai Posyandu Berprestasi Tingkat Nasional 2024, Kadis Kesehatan: ‘Alhamdulillah’
Inovasi di Bidang Kesehatan Pemkab Bantaeng Dipuji dan Diapresiasi Kemenko Marves Bersama Pemkab Sidrap

Berita Terkait

Senin, 21 Oktober 2024 - 20:18

PKM Berubah Status Menjadi RSUD, Kadis Kesehatan Bantaeng dan Direktur RSUD Banyorang: “Semua karena Pak Ilham Azikin”

Minggu, 13 Oktober 2024 - 19:11

Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355

Rabu, 9 Oktober 2024 - 15:25

Pemkab Bantaeng Raih Penghargaan Top 5 Inovasi Terbaik Tingkat Nasional 2024, Pj Bupati Andi Abubakar: “Alhamdulillah”

Selasa, 8 Oktober 2024 - 21:39

Dinkes Bantaeng Raih 2 Penghargaan dari KemenpanRB sebagai Instansi Kesehatan dengan Inovasi Pelayanan Publik Terbaik Tingkat Nasional Tahun 2024

Selasa, 1 Oktober 2024 - 21:38

Nongkrong di Alonica Cafe, Pelajar Asal Belanda: “Alonica Café is de Beste Ontmoetingsplaats in Bantaeng, Het Eten en Drinken is Gegarandeerd Heerlijk”

Berita Terbaru

Debat Perdana Calon Bupati Sidrap. (Foto: Beritasulsel.com)

Sidrap

Debat Perdana Calon Bupati Sidrap Sukses Digelar

Senin, 28 Okt 2024 - 09:43