Terus Berinovasi, Disporapar Parepare Kembali Gelar Festival Salo’ Karajae

- Redaksi

Kamis, 22 September 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Tidak lama lagi, Dinas Pemuda, Olahraga dan Pariwisata (Disporapar) Kota Parepare akan menggelar event besar bertajuk Festival Salo’ Karajae.

Kepala Disporapar Parepare, Amarun Agung Hamka mengatakan, Festival Salo’ Karajae yang akan digelar di Tonrangeng River Side, Kecamatan Bacukiki Barat, Kota Parepare ini akan berlangsung pada tanggal 27 September hingga 1 Oktober 2022.

Hamka menjelaskan, festival ini merupakan persembahan Kota Parepare untuk Sulawesi Selatan yang mendunia.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sejumlah pertunjukan pada festival itu juga telah dikonsep sematang mungkin. Diantaranya Salo Karajae Water Projection Mapping, Pesta Kembang Api, Lomba Perahu Hias, Lomba Nyanyi Lagu Daerah, Tari Kreasi dan berbagai kegiatan lainnya, yang tentunya akan dimeriahkan oleh pengisi acara yang menarik,” ucap Hamka. Kamis, 22/9/2022.

Wali Kota Parepare, Taufan Pawe mengatakan bahwa dirinya akan terus berupaya bagaimana agar Kota Cinta BJ Habibie bisa menggaungkan namanya di tingkat nasional dan dunia.

“Dengan hadirnya kembali Festival Salo’ Karajae, disamping menggerakkan perekonomian masyarakat Kota Parepare, event ini diharapkan mampu menjadi ajang promosi pariwisata daerah kepada turis lokal maupun internasional,” ungkap Taufan.

Catatki tanggal 27 September s/d 1 Oktober 2022 nah, janganki sampai ketinggalan. GRATIS!!!.

Sukses terus Pariwisata dan Ekonomi Kreatif Nasional! Gercep, Geber, Gaspol… (*)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru