Tertarik Dengan Inovasi Pelayanan Kesehatan, Kemenko Marves Akan Kunjungi Bantaeng

- Redaksi

Selasa, 10 September 2024

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kabupaten Bantaeng menjadi daerah yang dipilih oleh Kementerian Koordinator Bidang Kemaritiman dan Investasi (Kemenko Marves) serta Pemerintah Kabupaten Sidenreng Rappang untuk menjadi lokus kunjungan studi banding, sebagai tidak lanjut dari rekomendasi Kementerian PAN-RB.

Kunjungan tersebut rencananya akan dilangsungkan pada Kamis, 12 September 2024.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kunjungan studi banding tersebut dilakukan lantaran pada bulan Juli 2024 lalu, Kabupaten Bantaeng menjadi satu-satunya Kabupaten di Sulawesi Selatan yang berhasil meloloskan sekaligus 3 inovasi pelayanan di bidang kesehatan menjadi 5 terbaik inovasi tingkat nasional, yaitu: RAJA SMILE di RSUD Prof. Dr. Anwar Makkatutu, JEDAR SASKIA di PKM Pa’bentengang dan SASKIA PUBER di PKM Campagaloe.

Selain itu, Kabupaten Bantaeng juga pada akhir tahun 2023 menerima penghargaan Kabupaten Sehat dari Kementerian Kesehatan dengan Kategori Swasti Saba Wistara (kategori tertinggi), kemudian baru-baru ini Kabupaten Bantaeng kembali berhasil meraih penghargaan sebagai Pemerintah Daerah dengan kategori Madya dalam pencapaian Universal Health Coverage.

Kemenko Marves dan Kabupaten Sidrap ingin melihat capaian keberhasilan Kabupaten Bantaeng dalam setiap kompetisi Inovasi tingkat Provinsi maupun tingkat Nasional serta bagaimana tata kelola inovasi di Bappelitbangda Bantaeng.
*(Humas Pemkab Bantaeng).

Berita Terkait

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI
Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice
Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU
Pesan Untuk Pemilih di Pilkada Bantaeng 2024
Antisipasi Informasi Hoaks di Ruang Digital Pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu Bantaeng Gelar Pelatihan Patroli Siber
KPU Bantaeng Serukan Netralitas ASN di Pemilihan Serentak 2024, Awas! Ada Sanksi
Peringati HUT PGRI dan Hari Guru Nasional, Pj Bupati Bantaeng Bacakan Amanat Mendikdasmen
Pj Bupati Bantaeng Berpesan di Apel Siaga dan Pengukuhan Satgas Linmas

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 11:02

Kajari dan Jajaran Seksi Intelijen Kejaksaan Negeri Bantaeng, Mengikuti Arahan Jamintel Kejagung RI

Selasa, 26 November 2024 - 10:53

Perkara Penganiayaan, Kejari Bantaeng Upayakan Restorative Justice

Selasa, 26 November 2024 - 09:45

Jelang Hari H Pilkada 2024, Kejaksaan Negeri Bantaeng Koordinasi dengan KPU

Senin, 25 November 2024 - 20:14

Antisipasi Informasi Hoaks di Ruang Digital Pada Pemilihan Serentak 2024, Bawaslu Bantaeng Gelar Pelatihan Patroli Siber

Senin, 25 November 2024 - 18:36

KPU Bantaeng Serukan Netralitas ASN di Pemilihan Serentak 2024, Awas! Ada Sanksi

Berita Terbaru