Terkait Pulau Lantigiang, Polisi Akan Memanggil Mantan Kades dan Kepala TNTB

- Redaksi

Rabu, 3 Februari 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kasat Reskrim Polres Kepulauan Selayar, IPTU Syaifuddin

Kasat Reskrim Polres Kepulauan Selayar, IPTU Syaifuddin

Beritasulsel.com – Sudah sebelas orang saksi yang telah diperiksa Polisi Polres Kepulauan Selayar terkait isu penjualan Pulau Lantigiang yang diduga dijual seharga Rp900 juta.

Selanjutnya Polisi akan memeriksa penerima DP (Deposit Payment), mantan Kepala Desa Jinato dan Kepala Balai Taman Nasional Taka Bonerate (TNTB).

Kasat Reskrim Polres Kepulauan Selayar, IPTU Syaifuddin yang ditemui di ruang kerjanya siang tadi Rabu (3/2/21) membenarkan hal itu.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Iya sebelas orang sudah kami periksa dan kami juga telah memanggil tiga orang saksi lagi untuk pemeriksaan hari Kamis dan Jumat. Kamis besok dijadwalkan memeriksa Kepala Balai Taman Nasional Takabonerate,” ungkap Syaifuddin.

Diberitakan sebelumnya, Pulau Lantigiang yang terletak di Desa Jinato, Kecamatan Taka Bonerate, Kabupaten Kepulauan Selayar, diduga dijual seharga 900 juta rupiah. Pembeli pulau tersebut dikabarkan telah membayar Deposit Payment (DP) sebanyak 10 juta Rupiah.

Saat ini isu penjualan Pulau tersebut dalam proses penyelidikan Polisi Polres Kepulauan Selayar. (IL)

Berita Terkait

UjiSah versus IaKan, Malam ini Adu Konsep dan Gagasan di Acara Debat Kandidat Terbuka Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng 2024
3 Murid SMP Islam Terpadu Parepare Tenggelam di Tempat Wisata di Polman
Dugaan Penyewaan Bahu Jalan Menuai Kontroversi di Kota Sengkang
Bayu Toraya, Genrang Labobo, Masara Majaga Sando Batu, Gantala Jarang, Cemme Passili dan Tammu Taung Ditetapkan Jadi WBTb Indonesia 2024
Pendiri Perusahaan Yaga Yingde dan Cara Bergabung untuk Bagi bagi Bantuan ke Anak Sekolah
Serahkan Memori Banding Kasus Akbar Idris Vs Bupati Bulukumba, Begini Penjelasan Kuasa Hukumnya
Kecelakaan, Mobil Dump Truck Menabrak Warkop di Bulukumba, Motor Terparkir Jadi Sasaran
Viral, Wanita Cantik ini Dianiaya, Muka Cantiknya Diludahi Pria Gegara Sebut Pelaku Mirip Alien

Berita Terkait

Sabtu, 26 Oktober 2024 - 08:31

UjiSah versus IaKan, Malam ini Adu Konsep dan Gagasan di Acara Debat Kandidat Terbuka Calon Bupati dan Wakil Bupati Bantaeng 2024

Sabtu, 19 Oktober 2024 - 23:07

3 Murid SMP Islam Terpadu Parepare Tenggelam di Tempat Wisata di Polman

Kamis, 12 September 2024 - 15:36

Dugaan Penyewaan Bahu Jalan Menuai Kontroversi di Kota Sengkang

Rabu, 28 Agustus 2024 - 16:38

Bayu Toraya, Genrang Labobo, Masara Majaga Sando Batu, Gantala Jarang, Cemme Passili dan Tammu Taung Ditetapkan Jadi WBTb Indonesia 2024

Selasa, 9 Juli 2024 - 11:45

Pendiri Perusahaan Yaga Yingde dan Cara Bergabung untuk Bagi bagi Bantuan ke Anak Sekolah

Berita Terbaru