Tangan Seorang Bocah di Bulukumba Diamputasi Usai Diserang Babi Hutan

- Redaksi

Senin, 28 Oktober 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Ilustrasi babi hutan (ist)

Ilustrasi babi hutan (ist)

Beritasulsel.com – Seorang anak kecil di Dusun Bakung, Desa Lembanna, Kecamatan Bontobahri, Kabupaten Bulukumba, diserang babi hutan, Minggu, (27/10/2019).

Sumber beritasulsel.com mengatakan, bahwa peristiwa itu terjadi menjelang magrib, saat itu korban masih bermain diluar rumah tiba tiba diserang babi hutan.

“Babi hutan yang menyerang anak tersebut sangat ganas. Beruntung orang tua korban cepat melihat kejadian naas itu sehingga terjadi tarik menarik antara ayah korban dan Babi Hutan” ucap sumber Puang Amdaris warga setempat, Senin (28/10/2019).

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anak tersebut mengalami luka parah pada bagian tangan dan dikabarkan telah menjalani amputasi.

Puang Amdaris mengimbau kepada orangtua yang memiliki anak kecil agar senantiasa berhati – hati, awasi anaknya saat sedang bermain agar kejadian nahas itu tidak terulang. (Wisram)

Berita Terkait

Kronologi Lengkap, Pria di Manimpahoi Sinjai yang Tewas Ditikam di Dalam Rumahnya
Kapolda Sulsel Dimutasi, Eks Kapolrestabes Makassar Ditunjuk Sebagai Penggantinya
Kapolri Mutasi Sejumlah Kapolres di Sulsel, Berikut Daftar Lengkapnya
Kasat Reskrim Polres Bulukumba Dimutasi
Pendemo Duga Ada Oknum Polisi di PPA Polres Bulukumba Terima Suap Hingga Laporan Warga Mandek
Polsek Bulukumpa Bongkar Arena Judi Sabung Ayam Diduga Milik Kr Makking
Usai Adukan Kanit Pidum Polres Bulukumba ke Propam, H. Nurman juga Surati Kapolri
7 Pria di Bulukumba Catut Nama Polda Sulsel Lalu Rampas Mobil Warga, Begini Kronologinya

Berita Terkait

Senin, 17 Maret 2025 - 09:24

Kronologi Lengkap, Pria di Manimpahoi Sinjai yang Tewas Ditikam di Dalam Rumahnya

Kamis, 13 Maret 2025 - 17:25

Kapolda Sulsel Dimutasi, Eks Kapolrestabes Makassar Ditunjuk Sebagai Penggantinya

Kamis, 13 Maret 2025 - 14:34

Kapolri Mutasi Sejumlah Kapolres di Sulsel, Berikut Daftar Lengkapnya

Senin, 10 Maret 2025 - 00:49

Kasat Reskrim Polres Bulukumba Dimutasi

Jumat, 28 Februari 2025 - 19:41

Pendemo Duga Ada Oknum Polisi di PPA Polres Bulukumba Terima Suap Hingga Laporan Warga Mandek

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

RSUD Andi Makkasau Parepare Ucapkan Selamat HUT PPNI ke-51

Senin, 17 Mar 2025 - 17:34