Sejalan Arahan Plt Gubernur, Asisten III Sulsel Minta OPD Wujudkan Pemerintahan Bersih Melayani

- Redaksi

Selasa, 15 Februari 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Makassar, Sulsel – Asisten III Bidang Administrasi Provinsi Sulawesi Selatan, Tautoto Tana Ranggina memimpin Rapat Pertemuan yang berlangsung di Lantai 4 Ruang Rapat BKAD Sulsel, Selasa 15 Februari 2021.

Pertemuan yang dihadiri oleh OPD dalam lingkup Asisten Administrasi Pemprov Sulsel. Diantaranya TGUPP; Dinas Penanaman Modal dan Pelayanan Terpadu Satu Pintu; Dinas Komunikasi, Informatika, Statistik dan Persandian Dinas Perpustakaan dan Kearsipan; Badan Perencanaan Pembangunan, Penelitian, dan Pengembangan Daerah; Badan Pendapatan Daerah; Badan Keuangan dan Aset Daerah; Badan Kepegawaian Daerah; Badan Pengembangan dan Sumber Daya Manusia; Badan Penghubung Daerah; Biro Organisasi; Biro Umum; Biro Administrasi Pimpinan.

Dalam pertemuan ini, dibahas beragam hal. Beberapa diantaranya evaluasi penilaian Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP), reformasi birokrasi dan optimalisasi PPID.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Asisten III Bidang Administrasi Provinsi Sulawesi Selatan, Tautoto Tana Ranggina menyampaikan, bahwa Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan dibawah kepemimpinan Plt Gubernur Sulsel, Andi Sudirman senantiasa mendorong untuk menghadirkan pelayanan publik yang baik.

Tak hanya itu, ia pun mendorong untuk memaksimalkan dalam evaluasi pada reformasi birokrasi. Termasuk dalam evaluasi lebih baik untuk mendapatkan nilai Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP). Dimana tahun sebelumnya, Kementrian Pendayagunaan Aparatur Negara dan Reformasi Birokrasi (KemenPAN- RB) memberikan penghargaan kepada Provinsi Sulsel nilai B untuk tingkat Sistem Akuntabilitas Kinerja Instansi Pemerintah (SAKIP).

“Kita berharap semua OPD berupaya untuk membangun pemerintahan yang bersih melayani,” kata pria yang akrab disapa Toto ini. (*)

Berita Terkait

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terkait

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Rabu, 27 November 2024 - 13:59

Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Berita Terbaru