Peduli Kemanusiaan, Lapas Kelas IIA Parepare Gelar Donor Darah

- Redaksi

Selasa, 27 Juni 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Lembaga Pemasyarakatan (Lapas) Kelas IIA Parepare, melaksanakan kegiatan bakti sosial donor darah, yang digelar di Kantor Lapas Kelas IIA Parepare, Selasa (27/6/2023).

Kegiatan tersebut dilaksanakan selama sekali dalam tiga bulan dengan menggandeng Palang Merah Indonesia (PMI) Cabang Parepare, sebagai salah satu upaya untuk menjaga kesehatan.

Kepala Lapas Kelas IIA Parepare, Totok Budiyanto mengatakan, kegiatan donor darah ini merupakan kegiatan rutin yang digelar jajaran Lapas IIA Parepare, sebagai bentuk kepedulian dan wujud kemanusiaan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kami mengapresiasi antusias jajaran dalam mengikuti donor darah ini. Apalagi, memang efeknya sangat baik untuk kesehatan tubuh,” katanya.

Totok mengungkapkan, dalam setiap kegiatan donor darah ini, pihaknya berhasil mengumpulkan beberapa hingga belasan kantong.

“Kami akan terus berupaya agar kegiatan ini berjalan secara konsisten. Karena setetes darah, sangat berharga bagi nyawa manusia,” pungkasnya. (*)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar
Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Kamis, 28 November 2024 - 14:52

KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun

Rabu, 27 November 2024 - 14:04

Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara

Berita Terbaru