Mini Lokakarya Kampung KB Se Kecamatan Lanrisang

- Redaksi

Selasa, 23 Oktober 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Pinrang – Mini Lokakarya Kampung KB se-Kecamatan Lanrisang digelar di Aula kantor Camat Lanrisang, Kelurahan Lanrisang Kecamatan Lanrisang, Kabupaten Pinrang, Sulawesi Selatan, Selasa (23/10/2018).

Kegiatan yang dimulai pada pukul 14.00 hingga pukul 16.00 Wita, dibuka langsung Kepala Pos Polisi Lanrisang Ipda Rusdi RM, turut hadir Kepala UPTD DPPKB P3A Muhammad Aris,

Danposramil Serka Rahman, Kepala Desa, Ketua TP. PKK, Kepala Lingkungan, Tokoh Masyarakat dan para Tokoh agama se Kecamatan Lanrisang.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kegiatan tersebut mengangkat tema “Mewujudkan keluarga kecil berkualitas melalui program kependudukan, KB dan pembangunan keluarga.”

Tujuannya untuk mewujudkan keluarga yang berkualitas dan pembangunan keluarga di Masyarakat khususnya Kecamatan lanrisang, Kabupaten Pinrang.

 

(MWR)

Berita Terkait

Foto: Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Sidrap
KPU Pinrang Gelar Rapat Pleno Penetapan Daftar Pemilih Tetap Pilkada 2024
FGD di Fakultas Hukum Unhas: Revisi UU Polri Belum Saatnya Dilakukan
Nenek di Sulsel Ditelan Ular Piton Lalu Dimuntahkan Kembali
PJI Minta Kajari Sidrap Dicopot Usai Larang Wartawan Bawa HP Masuk Gedung Kejari untuk Wawancara
Dugaan Korupsi Irigasi Aparang di Sinjai Temui Titik Terang
Wanita di Sidrap yang Live di Tiktok Saat Berhubungan Intim, Akhirnya Ditangkap
Usai Tersingkir, Nasyit Umar Buka Suara Tak Diusung Demokrat di Pilkada Sinjai

Berita Terkait

Selasa, 29 Oktober 2024 - 15:51

Foto: Kapolda Sulsel Kunjungi Polres Sidrap

Jumat, 20 September 2024 - 16:39

KPU Pinrang Gelar Rapat Pleno Penetapan Daftar Pemilih Tetap Pilkada 2024

Selasa, 20 Agustus 2024 - 16:35

FGD di Fakultas Hukum Unhas: Revisi UU Polri Belum Saatnya Dilakukan

Jumat, 16 Agustus 2024 - 21:37

Nenek di Sulsel Ditelan Ular Piton Lalu Dimuntahkan Kembali

Jumat, 16 Agustus 2024 - 17:12

PJI Minta Kajari Sidrap Dicopot Usai Larang Wartawan Bawa HP Masuk Gedung Kejari untuk Wawancara

Berita Terbaru