Menuju New Normal, Taufan Pawe: Kerja TGTPP Harus Benar dan Terukur

- Redaksi

Kamis, 28 Mei 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Wali Kota Parepare, HM Taufan Pawe, mengumumkan terkait kebijakan Pemerintah Pusat untuk melakukan penerapan kehidupan New Normal di tengah pandemik Covid-19, yang disampaikan langsung melalui Halal Bi Halal Virtual Pemerintah Kota Parepare, Kamis 28 Mei 2020.

Taufan Pawe, mengatakan, penerapan New Normal ditengah masyarakat butuh kajian tersendiri, selain itu juga bagaimana penerapan kebijakan tersebut menjadi kerja keras dari Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Parepare.

“Jika memang kebijakan ini harus diterapkan maka kemudian kita perlu kajian dan juga butuh persiapan tersendiri bagi Tim Gugus Tugas Percepatan Penanganan Covid-19 Kota Parepare,” kata Taufan Pawe.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Taufan, menuturkan, kebijakan Pemerintah Pusat tersebut kemudian, maka TGTPP perlu adanya penanganan yang benar dan terukur.

“Maka kemudian kerja-kerja TGTPP harus betul-betul benar dan terukur, karena kebijakan ini akan berdampak pada beraktivitasnya sejumlah tempat maka kemudian menambah tugas dan penanganan yang kita lakukan kedepannya,” jelas Taufan Pawe.

Dia juga memberikan motivasi jika kerja-kerja maksimal dan terintegrasi yang kuat antara sesama TGTPP, bisa melakukan eksekusi setiap kebijakan Pemerintah Pusat yang sifatnya linier.

“Kerja-kerja kita ini sifatnya linier sehingga komitmen kebersamaan dan juga kerja maksimal dan terintegrasi yang kuat antara sesama TGTPP dan semua pihak termasuk TNI dan Polri untuk bisa mewujudkan Parepare bebas dari virus tersebut, dan tidak berdampak pada kondisi ekonomi kita saat ini. Saat ini sendiri kita terus berkoordinasi dengan Pemerintah Provinsi, Kapolda dan Panglima dalam melakukan penanganan tersebut,” urainya. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus
Upacara HKN Ke-60 Tahun 2024 di Rujab Gubernur Sulsel, Prof Zudah Arief Berikan 4 Penghargaan kepada Kabupaten Bantaeng
Pj Bupati Andi Abubakar Melaunching Serentak Penerapan ILP di 13 Puskesmas seKabupaten Bantaeng
Pimpinan dan Staf bersama Jajaran Dinas Kesehatan Bantaeng, Mengikuti Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-60 Tahun 2024
Program Studi Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas serta RSGMP UNHAS bersama STI Sukses Selenggarakan Run for Smile Be a Hero
Pemkab Bantaeng Dukung Kegiatan ‘Hasanuddin Peduli Anak Sekolah’, Kodim 1410 Bantaeng Laksanakan Uji Coba Makan Bergizi Gratis
Di Desa Bonto Jai Bissappu, Pj Bupati Bantaeng Didampingi Pj Ketua TP PKK Melaunching Posyandu Era Baru di Posyandu Melati
RSUD Andi Makkasau Parepare Edukasi Pencegahan dan Penanganan Penyakit Stroke

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 19:44

Ruang Inap PKM Herlang Tanpa Ventilasi dan AC Mati, Amin Lahaseng Minta Evaluasi, Begini Tanggapan Kapus

Jumat, 15 November 2024 - 15:41

Upacara HKN Ke-60 Tahun 2024 di Rujab Gubernur Sulsel, Prof Zudah Arief Berikan 4 Penghargaan kepada Kabupaten Bantaeng

Kamis, 14 November 2024 - 14:16

Pj Bupati Andi Abubakar Melaunching Serentak Penerapan ILP di 13 Puskesmas seKabupaten Bantaeng

Rabu, 13 November 2024 - 23:30

Pimpinan dan Staf bersama Jajaran Dinas Kesehatan Bantaeng, Mengikuti Upacara Peringatan Hari Kesehatan Nasional Ke-60 Tahun 2024

Senin, 11 November 2024 - 19:27

Program Studi Pendidikan Dokter Gigi Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas serta RSGMP UNHAS bersama STI Sukses Selenggarakan Run for Smile Be a Hero

Berita Terbaru