Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kepulauan Selayar Terbakar

- Redaksi

Minggu, 11 Juli 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kepulauan Selayar Terbakar

Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kepulauan Selayar Terbakar

Beritasulsel.com – Kantor Perpustakaan dan Arsip Daerah Kabupaten Kepulauan Selayar, terbakar, Sabtu malam 10 Juli 2021, sekira pukul 19.30 WITA.

Kantor tersebut berada di Jalan Jenderal Sudirman, Kelurahan Benteng, Kecamatan Benteng, Kepulauan Selayar, Sulsel.

Kepala Dinas (Kadis) Perpustakaan dan Arsip Daerah Kepulauan Selayar, Salahuddin, yang ditemui di lokasi kebakaran mengatakan bahwa pihaknya tidak mengetahui penyebab kejadian tersebut.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Sampai sekarang belum kami tahu penyebabnya pak, karena pas tidak ada orang dan yang terbakar itu dilantai satu dan bukan didalam ruangan,” ujar Salahuddin,

Fasilitas yang terbakar adalah 2 unit komputer, 1 unit Kulkas dan 1 unit AC. Tidk ada korban jiwa dilaporkan pada insiden itu namun kerugian ditaksirkan kurang lebih seratus juta rupiah.

Dari pantauan awak media di lokasi kejadian terlihat aparat kepolisian Polres Kepulauan Selayar berjibaku bersama warga dan petugas pemadam kebakaran memadamkan api.

 

Laporan: IL
Editor: Heri

Berita Terkait

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak
Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar
Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar
Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara
Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur
Mayat Bayi Ditemukan di Tanete Selayar Diduga Dibuang Orang Tuanya, Polisi Buru Pelaku
Akhir Pekan, Patmor Gabungan Polres Selayar Uber Knalpot Racing
Taman Pelangi Selayar Dirazia Satpol PP

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 01:18

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak

Senin, 29 Juli 2024 - 23:03

Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar

Senin, 8 Juli 2024 - 02:34

Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar

Rabu, 3 Juli 2024 - 21:32

Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara

Jumat, 3 Mei 2024 - 05:05

Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur

Berita Terbaru