Baznas Bersama Anggota DPRD Sinjai Tinjau Korban Angin Puting Beliung di Pulau Sembilan

- Redaksi

Kamis, 14 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Angin puting beliung yang melanda Kecamatan Pulau 9 pada hari Selasa tanggal 12 Nopember 2019 pukul 04.00 wita, mendapat perhatian dari Badan Amil Zakat Nasional Kabupaten Sinjai.

Pada kesempatan tersebut, Baznas bersama Kapolsek Pulau 9 meninjau serta memberikan bantuan langsung korban bencana angin puting beliung di Pulau Kambuno. Dalam kegiatan tersebut anggota DPRD Sinjai Musyawir, S.Pdi, M,Pdi turut mengawasi langsung peninjauan lokasi serta pemberian bantuan tunai kepada korban bencana angin puting beliung.

Bantuan tersebut diberikan langsung kepada pemilik rumah yg terkena bencana berupa uang tunai. Ketua Baznas Kabupaten Sinjai berharap bantuan tersebut bisa sedikit meringankan beban untuk dimanfaatkan memperbaiki atap rumahnya yang rusak.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Anggota DPRD Sinjai Musyawir, S.Pdi, M.Pdi juga mengapresiasi program Baznas tersebut yang secara langsung kepada masyarakat Pulau Kambuno.

Adapun warga yang mendapatkan bantuan tunai di Pulau Kambuno adalah Masrifa, Darwis, Ahmad, Tani, Ambo, Supriadi, Andi Muthawatiar, Mustang, Fajar Ahmat, Muhaemin. (Sambar)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru