Apel Pagi Perdana, Wakapolda Sulsel Apresiasi Pengamanan Sepak Bola

- Redaksi

Senin, 10 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

 

Beritasulsel.com – Wakil Kepala Kepolisian Daerah Sulawesi Selatan (Polda Sulsel) Brigjen. Pol. Drs. Adnas, M.Si. memimpin apel pagi dilapangan Apel Mapolda Sulsel, Jalan Perintis Kemerdekaan, Makassar, Senin pagi (10/12/2018)

Apel pagi tersebut dihadiri langsung oleh Pejabat Utama Polda Sulsel, Pamen Polda Sulsel beserta personil satuan kerja Polda Sulsel.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam apel kali ini, sosok orang nomor dua di Polda Sulsel itu mengatakan bahwa apel pagi adalah salah satu bentuk silaturahmi sesama anggota dan silaturahmi terhadap pimpinan “dan juga sekaligus sebagai bahan evaluasi bagaimana kinerja kita” sebut Brigjen Adnas.

“Mari bekerja dengan hati, karena sesuatu yang keluar dari hati maka akan sampai juga ke hati yang menerimanya” ujar Adnas dalam sambutannya yang pertama kalinya di Polda Sulsel.

Masih ditempat yang sama, mantan Karojianstra Sops Polri itu juga menyampaikan ungkapan terimakasihnya kepada seluruh personel Polda Sulsel karena telah mengawal pertandingan sepak bola yang berlangsung kondusif begitu pun peringatan hari anti korupsi.

“Terimakasih, saya apresiasi kepada seluruh rekan rekan jajaran Polda Sulsel yang telah melaksanakan tugas dengan baik dalam pengamanan pertandingan sepakbola dan Peringatan Hari Anti Korupsi”. Tutupnya.

Berita Terkait

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching
Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto
Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan
Pinus Sulsel Dorong Ekologi di Bulukumba, Peluang Desa Dapatkan Tambahan Anggaran
Pj Bupati Andi Abubakar Menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Dewan Pengurus KKMB Kabupaten Bantaeng
Pemkab Bantaeng Hadirkan Kepala ANRI, Pj Bupati Andi Abubakar: Mulai Daftarkan Arsip Sejarah dan Budaya di Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:35

Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:01

Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:24

Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan

Berita Terbaru