Kantongi Sabu, Pria Asal Gowa Diringkus di Barru

- Redaksi

Rabu, 6 Februari 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Satuan narkoba Polres Barru kembali mengamankan satu orang pria diduga pelaku penyalahgunaan narkoba jenis sabu sabu, Selasa (5/2)

Kapolres Barru AKBP Dr. H. Burhaman melalui Kasubbag Humas AKP Zainuddin mengatakan, pelaku berinisial HJ asal Kampung Bontona, Kelurahan Kanreapia, Kecamatan Tombolopo, Kabupaten Gowa.

Pria berusia 32 tahun itu diringkus di Jalan poros Makassar – Parepare tepatnya di Latimpa Desa Madello, Kecamatan Balusu, Barru.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Penangkapan itu berdasarkan informasi dari masyarakat sehingga dilakukan penggeledahan dan ditemukan barang bukti dalam penguasaan HJ satu sachet kecil butiran kristal diduga sabu” ungkap Zainuddin, Rabu pagi (6/2).

Saat ini pelaku bersama barang bukti yakni 1 shacet kecil yang diduga sabu dengan berat kotor 0.83 gram, 1 unit HP, Uang tunai sebanyak 70 puluh ribu rupiah,

1 potong pipet, 2 buah korek api gas dan 1 Unit sepeda motor matic warna putih hitam DD-4077-DP, telah diamankan di Mapolres guna proses pemeriksaan lebih lanjut. (HS/BSS)

Berita Terkait

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya
Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”
Penjual Sate di Maros Bunuh Penagih Utang
Kasat Narkoba, Iptu Andi Imran: “Polres Luwu Timur Gelar Siaran Pers dan Ungkap Penangkapan 3 Orang Terduga Pelaku”
Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana Periode Maret – Oktober 2024
Kasus Pembusuran Terhadap Oknum Wartawan Media Online dan Wiraswasta di Bantaeng, Keluarga Korban: “Kami Sudah Laporkan ke Polisi”
Kedapatan Bawa Sabu 4 Gram dan Melawan Petugas, SY Diamankan Tim Sarkodes Sat Narkoba Polres Bantaeng
Wartawan dan Wiraswasta Kena Busur di Dua Tkp Berbeda, Warganet: “Bantaeng Tidak Aman”

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:47

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya

Minggu, 24 November 2024 - 13:46

Breaking News: “Satu Santri Ponpes Hasyim Asy’Ari Bantaeng, Ditemukan Tewas”

Rabu, 13 November 2024 - 15:49

Penjual Sate di Maros Bunuh Penagih Utang

Sabtu, 9 November 2024 - 00:16

Kasat Narkoba, Iptu Andi Imran: “Polres Luwu Timur Gelar Siaran Pers dan Ungkap Penangkapan 3 Orang Terduga Pelaku”

Kamis, 7 November 2024 - 13:02

Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana Periode Maret – Oktober 2024

Berita Terbaru