https://henrygrimes.com https://monkproject.org https://alcc-research.com

Menko Muhadjir Tinjau Pembangunan Masjid Hj Andi Nurhadi Milik Mentan Amran

- Redaksi

Sabtu, 4 November 2023 - 12:03

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Sehari usai menjadi narasumber National Leadership Camp ICMI di kampus Tamalanrea, Universitas Hasanuddin, Makassar, Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman menyempatkan meninjau pembangunan Masjid Hj Andi Nurhadi, Sabtu (4/11/2023) pagi. Diketahui, pencanangan pembangunan masjid milik Andi Amran ini telah dilakukan Wakil Presiden, KH Ma’ruf Amin bulan lalu.

Menteri Pertanian Andi Amran Sulaiman bersama rombongan tiba di lokasi pembangunan Masjid Andi Nurhadi sekira pukul 08.00. Setibanya di lokasi di Kelurahan Panaikang, Kecamatan Panakkukang, Andi Amran lalu memantau perkembangan pembangunan masjid. Ia sempat ngobrol dengan pelaksana pembangunan masjid tersebut.

Menteri Koordinator Bidang Pembangunan Manusia dan Kebudayaan, Prof Muhadjir Effendy yang sedang menghadiri acara di Makassar menyempatkan meninjau lokasi masjid Hj Andi Nurhadi. Prof Muhajir didampingi Penjabat (Pj) Gubernur Sulsel, Bahtiar Baharuddin. Prof Muhadjir datang mengenakan kemeja hijau. Sementara Pj Gubernur memakai batik coklat.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mentan langsung menyambut Prof Muhadjir Effendi. Andi Amran menjelaskan jika masjid ini baru dicanangkan sebulan yang lalu. Namun, progresnya sudah mencapai 30 persen.

“Lokasinya ini tepat ada di tengah kota Pak Menko. Dari sini terlihat kampus Unhas Tamalanrea dan kantor saya AAS Building,” jelas Andi Amran.

Kepada Menko, Andi Amran juga menjelaskan kenapa hingga ia bangun masjid tersebut. Termasuk keinginannya agar masjid ini menjadi pusat peradaban Islam di Indonesia.

“Selain kami bangun masjid, di sekitar lokasi ini juga kami akan bangun rumah sakit internasional,” papar Andi Amran.
Sekitar 20 menit Menko Prof Muhadjir melihat situasi pembangunan masjid milik Andi Amran. Selanjutnya Prof Muhajir menuju acara National Leadership Camp ICMI di Hotel Four Points. (*)

Berita Terkait

Bawaslu Kota Parepare Lakukan Uji Petik pada Coklit Data Pemilih, 3023 Kepala Keluarga Terdata
Sebelumnya Mangkrak 2 Tahun, Peran Andi Sudirman Kawal Percepatan Bendungan Pamukkulu Hingga Bakal Diresmikan Jokowi
Camat Lanrisang Buka Turnamen Sepak Bola Mallongi Longi Cup I Tahun 2024
Taufan Pawe Komitmen Partai Golkar Dukung Program Pj Gubernur Sulsel Prof Zudan
Andi Sudirman Sulaiman Melayat dan Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Ayah Bupati Bulukumba
Kepala Lapas Parepare Ucapkan Selamat Ulang Tahun Drs. Liberti Sitinjak, Sebut Seorang Pemimpin yang Cerdas, Berintegritas dan Bertalenta
Andalan Sulsel Peduli dan AAS Community Berbagi Paket Perlengkapan Sekolah untuk Anak Yatim-Piatu dan Dhuafa di Gowa
Rumah Puisi Parepare Gelar Festival, Tempat Media Kreatif bagi Sastrawan

Berita Terkait

Minggu, 7 Juli 2024 - 19:09

Terkait Undian Jalan Sehat TSM Day, Panitia Pelaksana: Pemenang Tidak Bisa Diwakili

Minggu, 7 Juli 2024 - 17:00

Tasming Serahkan Rumah Pemenang Undian Jalan Sehat TSM Day, Didoakan jadi Wali Kota Parepare

Minggu, 7 Juli 2024 - 16:14

Puluhan Ribu Warga Parepare Hadiri Kegiatan Jalan Santai dan Pelantikan Pengurus DPD Partai NasDem

Minggu, 7 Juli 2024 - 13:05

Pasca TSM Day, Panitia Pelaksana Bersihkan Sampah di Lapangan Andi Makkasau Parepare

Sabtu, 6 Juli 2024 - 19:12

Sejumlah Tokoh Masyarakat Gabung di NasDem, Akan Ikuti Proses Pemakaian Jaket di Pelantikan

Sabtu, 6 Juli 2024 - 19:07

RMS Dipastikan Hadir Pelantikan Pengurus NasDem Parepare dan Jalan Sehat TSM Day

Sabtu, 6 Juli 2024 - 14:43

Ini Bacakada Pilkada Sinjai Menerima Surat Tugas dari Parpol, Siapa Saja?

Sabtu, 6 Juli 2024 - 03:32

Masyarakat Batang Rappe Antusias Hadir, Erat Komitmen Realisasikan 15 Program Gratis

Berita Terbaru