Terima Audiens Mahasiswa, Walikota Parepare Beri Tanggapan Bijak

- Redaksi

Jumat, 23 Oktober 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Walikota Parepare, HM Taufan Pawe menerima audiensi dialogis Mahasiswa di Ruang Data Kantor Setdako Parepare, Jumat, (23/10/2020).

Dalam audiens tersebut Meski mahasiswa terus mendesak Walikota Parepare untuk melakukan pernyataan sikap atas Undang-undang Omnibus Law.

Menanggapi hal itu, Walikota Parepare berlatar belakang praktisi hukum ini menanggapi dengan tenang dan menguraikan penjelasan secara logis dari kacamata akademik.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Bahkan, Taufan Pawe memberikan solusi bijak untuk meneruskan semua tuntutan dan pertanyaan mahasiswa ke Kementerian Dalam Negeri.

“Saya bukan dalam posisi menerima atau menolak karena ini pemerintahan sifatnya linear. Yang jelas semua tuntutan adek-adek akan kami teruskan ke Kementerian Dalam Negeri. Lampiran dan salinannya akan kami berikan kepada adik mahasiswa. Percayalah kami berikan yang terbaik buat adik-adik semua karena niat adik-adik memperjuangkan ini adalah bahagian kerja-kerja ibadah,” gugah Taufan.

Mendengar pernyataan Taufan, Korlap Aliansi Peduli Indonesia Muhammad Yusuf menyampaikan apresiasi dan berharap Pemerintah Kota Parepare menepati janji meneruskan tuntutan mereka.

“Terima kasih kami kepada Ayahanda Walikota yang telah berkenan menerima kami dalam audiensi ini. Kami berharap tuntutan kami diteruskan ke Kementerian Dalam negeri,” ucap Muh Yusuf.

Turut mendampingi HM Taufan Pawe antara lain Wakil Walikota, Pangerang Rahim, Sekretaris Daerah, Iwan Asaad dan para Asisten. (*)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru