Dandim 1405/Mlts Tinjau Budidaya Tanaman Hidroponik di Barru

- Redaksi

Kamis, 4 Juni 2020 - 08:25

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Komandan Kodim 1405/Mlts, Letkol Kav Ali Syahputra Siregar SH. MH, meninjau Budidaya Tanaman Hidroponik dalam rangka Program Ketahanan Pangan Dampak Covid-19. Budidaya Tanaman Hidroponik ini milik Rudi di Cafe Happines, Jalan Haji Lanakka, Kecamatan Baru, Kabupaten Barru, Sulawesi Selatan. Kamis (4/6/2020).

Letkol Kav Ali Syahputra adalah Alumni Akmil 2000, berinovasi dan berencana mengembangkan Budidaya Tanaman Hidroponik di Makodim 1405/Mlts sebagai Program Ketahanan Pangan dalam menyikapi Pandemi Covid 19 di Wilayah Kodim 1405/Mlts.

“Kodim 1405/Mlts menjalankan Program Ketahanan Pangan dengan Budidaya Tanaman Hidroponik sebagai upaya mendukung Kebijakan Panglima TNI, Marsekal TNI Hadi Tjahjanto, dalam menjaga ketersediaan pangan saat pandemi Covid-19,” ungkap Dandim.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dandim 1405/Mlts menambahkan, pihaknya menyikapi dampak Pandemi Covid-19 di semua lini kehidupan masyarakat. Posko Pemantauan Covid-19, dan Program Ketahanan Pangan, dalam rangka menjaga ketersediaan pangan masyarakat dan upaya TNI AD khususnya Kodim 1405/Mlts dalam membantu tugas Pemda dalam mensosialisasikan Program Ketahanan Pangan di Wilayah.

“Saya sudah memerintahkan Jajaran Kodim 1405/Mlts untuk memanfaatkan lahan tidur/kosong untuk dimanfaatkan ditanami tanaman hidropnik seperti Sawi, Pakcoy, Kale, lombok, tomat, melon dan sayuran lain”, kata Dandim.

Nampak hadir, Pasi Ops Lettu Czi Zainuddin, Danramil 1405-06/Barru Kapten Billahi, Babinsa Koramil 1405-04/Mangkoso Peltu Jaharuddin, Ketua DPRD Kabupaten Barru Lukman T. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Andi Sudirman dan Andi Amar Kunjungi Korban Banjir di Wajo, Bawa 20 Ton Beras dan Bantuan Lainnya
Warga Desa Parasangang Beru Jeneponto Perbaiki Jalan Desa Secara Swadaya
Andalan Sulsel Peduli dan AAS Community Salurkan Bantuan Korban Banjir di Sidrap
Andi Sudirman Terbang ke Luwu, Pantau Banjir dari Udara Hingga Salurkan Bantuan 60 Ton Beras
Ucapkan Duka Cita Musibah Banjir dan Longsor, Andi Sudirman: Andalan Sulsel Peduli Salurkan Bantuan
TSM Gelar Nobar Indonesia Vs Irak untuk Ajang Silaturahmi dan Dukungan Kepada Timnas
Sayembara Jingle Teman Semua Musisi, TSM Buka Peluang untuk Anak Muda Berkarya
Warga Sulsel Korban KKB, Andi Sudirman Sulaiman: Kami Dukung TNI-Polri untuk Bertindak Terukur

Berita Terkait

Selasa, 30 April 2024 - 23:29

Jaksa Masuk Sekolah, Kasi Penkum Kejati Sulsel Kunjungi Ponpes DDI Abrad Makassar

Selasa, 30 April 2024 - 17:59

Sabu 30 Kg yang Ditangkap di Barru Ternyata Sudah ada 17 Kg yang Lolos ke Sidrap

Selasa, 30 April 2024 - 01:43

PT Almarwah Fitri Wisata Gelar Manasik Haji, Jamaah Diingatkan Untuk Luruskan Niat dan Perbanyak Ibadah

Minggu, 28 April 2024 - 11:06

Viral, Emak emak di Makassar Usir Penagih Hutang Pakai Parang Panjang

Jumat, 26 April 2024 - 03:23

Saksi Ahli Dewan Pers Dihadirkan Pada Sidang Gugatan Rp700 Miliar ke 2 Media di Makassar

Kamis, 25 April 2024 - 14:57

Koalisi Advokasi Jurnalis Sulsel Gelar Aksi Damai depan PN Makassar

Minggu, 14 April 2024 - 12:29

IRT di Makassar Dibunuh Suami 6 Tahun Silam, Mayatnya Dicor Semen di Dalam Rumah

Jumat, 22 Maret 2024 - 15:30

Staf Ahli Jaksa Agung RI Membuka Secara Resmi Pra-Musrenbang 2024 Untuk Wilayah Kejati se-Sulsel

Berita Terbaru