Bhabinkamtibmas Polsek Maiwa Kawal Pembagian Bantuan Raskin

- Redaksi

Minggu, 12 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Bhabinkamtibmas Polsek Maiwa Polres Enrekang, Brigpol Irsan Jaya mengawal pembagian bantuan Raskin (Beras miskin) dari Dinas Sosial untuk dibagikan kepada masyarakat yang tergolong kurang mampu bertempat di Desa Lebani, Kecamatan Maiwa, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Ahad (12/01/2020).

Kegiatan pembagian beras miskin merupakan sebuah program bantuan pangan bersyarat yang diselenggarakan oleh Pemerintah Indonesia melalui Dinas Sosial dan sudah menjadi agenda setiap bulan dilaksanakan.

Polri dalam kegiatan tersebut turut serta membantu memberikan pengawalan dan menjaga keamanan pembagian Raskin agar dapat berjalan lancar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Seperti yang dilakukan Bhabinkamtibmas Polsek Maiwa, Brigpol Irsan Jaya mengawal kegiatan tersebut dari masuknya Raskin di wilayah Kecamatan Maiwa sampai ditujuan dan menjaga keamanan pembagian Raskin sampai selesai.

“Sudah menjadi tugas kami memberikan pengamanan dalam kegiatan pembagian Raskin demi kelancaran kegiatan tersebut dan dapat dinikmati oleh masyarakat”, ucap Kapolsek Maiwa AKP Tu’ba Patunggu. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru