Safari Ramadan di Kecamatan Kulo, Wabup Sidrap Pesan ini

- Redaksi

Jumat, 17 Mei 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Wakil Bupati Sidrap, H Mahmud Yusuf bersama Dandim 1420 Sidrap Letkol Inf J P Situmorang dan sejumlah pejabat Pemkab Sidrap melakukan Safari Ramadhan dan buka puasa bersama di Kantor Camat Kulo, Kamis (16/05/2019).

Buka buasa dihadiri Wakil Ketua PKK Sidrap, Hj Anita Mahmud, Ketua Persit Kodim 1420 Sidrap, Yohanna J P Situmorang, para kepala desa, tokoh agama dan masyarakat Kecamatan Kulo.

Kegiatan diisi pembagian zakat kepada 25 orang yang ditunjuk oleh kabupaten serta 6 orang dari kecamatan. Penyerahan dilakukan oleh Wabup Sidrap didampingi Camat Kulo, Mustari Kadir.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Mahmud Yusuf dalam sambutannya berpesan agar masyarakat Sidrap khususnya di Kecamatan Kulo saling membantu, tolong menolong serta saling mengingatkan dalam kebenaran.

“Di bulan suci Ramadan ini, mari saling membantu, tolong menolong, serta saling mengingatkan di dalam kebaikan. Ini merupakan ibadah yang sangat mulia dan membawa berkah,” ucapnya.

Dalam kunjungan silaturahim tersebut, juga diserahkan dana zakat, infaq dan sedekah yang bersumber dari dana Baznas Sidrap kepada fakir miskin, guru mengaji, imam masjid dan masyarakat yang tidak mampu.

“Ini sebagai manifestasi tanggungjawab moril bersama untuk saling memperhatikan satu sama lain,” tutupnya.

Berita Terkait

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi
Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba
Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching
Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto
Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan
Pinus Sulsel Dorong Ekologi di Bulukumba, Peluang Desa Dapatkan Tambahan Anggaran
Pj Bupati Andi Abubakar Menghadiri Pengukuhan dan Pelantikan Dewan Pengurus KKMB Kabupaten Bantaeng
Pemkab Bantaeng Hadirkan Kepala ANRI, Pj Bupati Andi Abubakar: Mulai Daftarkan Arsip Sejarah dan Budaya di Sulawesi Selatan

Berita Terkait

Sabtu, 16 November 2024 - 22:36

Pagelaran Seni KPU Bulukumba Tingkatkan Partisipasi Pemilih, Pjs Bupati Apresiasi

Sabtu, 9 November 2024 - 19:08

Dema STAI Al Gazali Nilai Ceramah Harifuddin Lewa Provokatif di Bulukumba

Kamis, 31 Oktober 2024 - 21:35

Siap-Siap! Toko Sejahtera Bulukumba Segera Launching

Senin, 14 Oktober 2024 - 20:01

Kolaborasi, PKM ITEB Bina Adinata Wujudkan Digitalisasi Wisata Desa di Jeneponto

Minggu, 13 Oktober 2024 - 16:24

Pemilihan Ketua BEM UMB Bukukumba Tuai Sorotan, Riswandi: Tidak Transparan dan Rentan Kecurangan

Berita Terbaru