Walikota Parepare Tanggapi Pembayaran Gaji ke-13 dan THR

- Redaksi

Kamis, 9 April 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Walikota Parepare, Taufan Pawe

Walikota Parepare, Taufan Pawe

Beritasulsel.com – Adanya informasi dari Pemerintah Pusat terkait pembayaran gaji ke-13 dan Tunjangan Hari Raya (THR) disikapi oleh Walikota Parepare, HM Taufan Pawe.

Menurut Taufan Pawe kebijakan itu menjadi kebijakan dan keputusan pemerintah pusat. Pihaknya sebagai pemerintah daerah yang merupakan bagian dari pemerintah pusat harus patuh.

“Apa yang diputuskan oleh pemerintah pusat, tentu sebagai bagian daripada sistem kita harus patuh, bukan persoalan mendukung atau tidak,” ucap Taufan Pawe. Rabu, 8/4/2020.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Taufan menjelaskan bahwa, setiap keputusan pemerintah pusat itu bersifat linier. Namun yang terpenting kata dia, semua elemen harus bergerak cepat dalam upaya mengatasi situasi di tengah pandemi virus Corona ini.

“Jajaran pemerintah dan TNI Polri terus bergerak. Mari kita ikhlas meskipun nantinya ada keputusan itu. Jadi kita tampil sebagai pahlawan,” tuturnya. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Taruna Ikrar Ungkap rahasia Sehat dan Panjang Umur Akibat Puasa Saat Ceramah di Masjid Al-Markaz
Andi Sutomo Terpilih jadi Ketua FBN, Komitmen Jalankan Program Strategis Kebangsaan
IAS dan Kejaksaan Negeri Parepare Jalin Kerjasama di Bidang Hukum
Ikuti Jejak BJ Habibie, Mentan Amran Raih Penghargaan Tertinggi dari Universitas Sebelas Maret
Pecah, Peserta Buka Puasa Bersama IKA Unhas–Himpuni di Kediaman Mentan Amran Lebih dari 1000 Orang
Taruna Ikrar Ceramah di Masjid Istiqlal: Keajaiban Sujud untuk Kesehatan Otak
Jajaran Kejaksaan Negeri Bantaeng Mengadakan Acara Buka Puasa Bersama dan Tausiyah Ramadan 1446 H
Sidak ke Pasar Cipinang, Mentan Amran: Tidak Ada Alasan Harga Naik, Produksi Berlimpah

Berita Terkait

Jumat, 14 Maret 2025 - 13:13

Taruna Ikrar Ungkap rahasia Sehat dan Panjang Umur Akibat Puasa Saat Ceramah di Masjid Al-Markaz

Kamis, 13 Maret 2025 - 06:29

Andi Sutomo Terpilih jadi Ketua FBN, Komitmen Jalankan Program Strategis Kebangsaan

Selasa, 11 Maret 2025 - 22:48

IAS dan Kejaksaan Negeri Parepare Jalin Kerjasama di Bidang Hukum

Selasa, 11 Maret 2025 - 16:14

Ikuti Jejak BJ Habibie, Mentan Amran Raih Penghargaan Tertinggi dari Universitas Sebelas Maret

Senin, 10 Maret 2025 - 16:42

Pecah, Peserta Buka Puasa Bersama IKA Unhas–Himpuni di Kediaman Mentan Amran Lebih dari 1000 Orang

Berita Terbaru