Viral! Emak-emak di Bone Bawa Uang Sekarung ke Dealer Untuk Beli Motor

- Redaksi

Sabtu, 29 Desember 2018

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – The power of emak-emak kembali unjuk kebolehan. Di Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan, seorang emak – emak bernama Hj. Muspina membuat repot dan kewalahan petugas dealer sepeda motor.

Bukan karena ulah nakal tapi karena keuletan Hj. Muspina yang diketahui merupakan warga kecamatan Kahu itu menabung uang pecahan Rp2.000 sehingga terkumpul sebanyak satu karung penuh.

Uang itu kemudian ia angkut ke dealer sepeda motor honda yang berada satu kecamatan dengannya yakni kecamatan Kahu untuk membeli sebuah sepeda motor Honda Beat jenis matic.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Petugas dealer itu pun mengaku kewalahan menghitung jumlah uang tersebut yang jumlahnya puluhan juta rupiah. “Kita kewalahan, hampir seharian uang itu kita hitung” sebut salah satu karyawan bernama Lilis Karlina, Kamis (27/12/2018).

Meski begitu, petugas dealer lainnya bernama Mardiana Mardin tetap berterima kasih kepada Hj. Muspina yang telah mempercayakan menghitung uang puluhan juta miliknya yang memakan waktu hampir seharian penuh.

“Ditunggu tabungan-tabungan selanjutnya untuk pembelian unit baru lagi. Semoga selalu diberikan kesehatan dan ditambahkan rezekinya Bu,” Ucap Mardiana.

Belum diketahui berapa lama uang sebanyak itu dikumpulkan oleh Hj. Muspina, terkait jumlah uang dalam karung tersebut diketahui sebanyak 10 juta rupiah sedangkan harga sepeda motor Honda Beat lebih sepuluh juta sehingga Hj. Muspina hanya menambah  beberapa juta saja. (HS/BSS)

Berita Terkait

Marak Dugaan Politik Uang di Pilkada Bulukumba, Bawaslu Diseruduk Ratusan Warga
Pastikan Rekapitulasi Tingkat Kecamatan Berjalan Aman, Kapolres Bulukumba Kunjungi PPK Bontotiro
Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak
AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru
Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo
KPPN Parepare Menilik Dana Desa di Akhir Tahun
Tak Ingin Jumawa, Fatma Minta Pendukung Tetap Kawal Perhitungan Suara
Bersama 2 Anaknya, Fatmawati Gunakan Hak Pilih di TPS 007 Faisal Makassar

Berita Terkait

Jumat, 29 November 2024 - 20:56

Marak Dugaan Politik Uang di Pilkada Bulukumba, Bawaslu Diseruduk Ratusan Warga

Jumat, 29 November 2024 - 18:16

Pastikan Rekapitulasi Tingkat Kecamatan Berjalan Aman, Kapolres Bulukumba Kunjungi PPK Bontotiro

Jumat, 29 November 2024 - 16:26

Taruna Ikrar Saksikan BPOM Pecahkan Rekor MURI Ikrar Pengendalian Resistensi Antimikroba Serentak dan Terbanyak

Jumat, 29 November 2024 - 02:08

AJPAR Gelar Simulasi Pemesanan Makanan, Tingkatkan Kualitas Layanan dan Rekrut Driver Baru

Kamis, 28 November 2024 - 16:51

Andi Sudirman Sampaikan Duka Cita Meninggalnya Raja Gowa ke-38 Andi Kumala Idjo

Berita Terbaru