Tinjau Pembangunan Pasar Lakessi, Walikota Parepare Ingin Selesai Tepat Waktu

- Redaksi

Selasa, 5 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Walikota Parepare, HM Taufan Pawe melakukan kunjungan ke Pasar Lakessi Parepare dalam rangka melihat progres pembangunan pasar semi modern tersebut. Senin, 04/11/2019.

Didampingi oleh sejumlah pejabat lingkup Kota Parepare, Taufan Pawe ingin memastikan pembangunan Pasar Lakessi dapat selesai sesuai target yang telah diberikan.

“Kita ingin Pasar Lakessi tidak terkesan semrawut. Pedagang akan dikumpulkan disini namun tetap dipisahkan antara akses basah dan kering sehingga tidak ada lagi genangan air”, ungkap Taufan Pawe.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Menurut Taufan Pawe, pihak rekanan yakni PT Halal Barakallah Utama pimpinan Andi Iwan, telah berkomitmen untuk menyelesaikan pembangunan tersebut tepat waktu.

Untuk itu, Taufan menambahkan bahwa sekitar 75 pekerja yang dikerahkan oleh pihak rekanan untuk menggenjot pembangunan Pasar Semi Modern tersebut. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan
KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 19:02

Anggota Komisi 3 DPR RI Andi Amar Ajak Mahasiswa untuk Amalkan Nilai-nilai 4 Pilar Kebangsaan

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Berita Terbaru