Tim DMC IKATEK UNHAS dan Nindya Peduli Lakukan Psikososial bagi Anak Terdampak Gempa Cianjur

- Redaksi

Minggu, 4 Desember 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Cianjur, Jabar – Hingga hari ke 12 pasca Gempa Cianjur,  Tim gabungan DMC IKATEK-UNHAS dan Nindya Peduli terus mensupport masyarakat korban gempa.

Salah satu hal yang sangat perlu mendapatkan perhatian adalah terkait psikologi anak pasca gempa Cianjur. Untuk itu dilakukan orientasi psikososial.

Tujuan utama dari orientasi psikososial dalam kegiatan bermain bersama ini adalah perubahan pada psikologi klien, perubahan dalam diri individu, kelompok, keluarga maupun situasi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Contoh di Cibulakang ada adek Ikhsan yang viral dimedsos ditemukan tim SAR gabungan setelah 3 hari tertimbun material rumahnya, di Cirumput ada Ical yang kakinya retak, dll.

Tim DMC IKATEK-UNHAS mengajak adek-adek tersebut bersama anak-anak lainnya untuk bermain, bercerita, bercanda dan memberikan paket hadiah untuk menstimulus anak-anak agar tidak menjadi trauma pasca Gempa.

Setiap hari mereka mendapatkan jatah bermain bersama mulai dari jam 8:30 – 10:00, mengaji bersama di jam 14:00 – 15:00 menjadikan mereka lebih aktif dan mencegah stress hingga trauma.

Budi selalu Ketua RT 02 RW 02 Kp. Barulega, Desa Cirumput, Kecamatan Cugenang menyampaikan rasa terima kasih kepada semua relawan yang masih mensupport warga di posko pengungsian hingga hari ke 12 pasca Gempa.

“Semoga menjadi amal jariyah bagi para relawan dan membantu warga kami sehingga dapat lebih cepat pulih dari keterpurukan dan kesedihan,” ucap Budi.

Muh. Syukri Turusi selaku Ketua Umum DMC IKATEK-UNHAS mengatakan bahwa besok akan membagikan baju baru buat anak-anak di tiga lokasi pengungsian terpisah di (Kp. Barulega Desa Cirumput, Kp. Grogol Desa Cibalaya dan Kp. Grogol Kulon Desa Cibalaya).

“Semoga hal ini bisa memberikan sedikit kebahagiaan bagi adek-adek di lokasi pengungsian,” harapnya. (*)

DMC IKATEK-UNHAS
Compassion and Care For Humanity.
Mari terus dukung aksi-aksi lapangan Team DMC IKATEK-UNHAS.

Donasi dapat ditransfer melalui

Bank BSI 🏧(451)
No. Rek. 7709-9090-98
A.n DMC IKATEK-UH

Bank BRI 🏧(002)
No. Rek.0642.01.002158.56.0
A.n DMC IKATEK-UH

Bank BNI 🏧(009)
No. Rek. 8886677098
A.n DMC IKATEK-UH

Konfirmasi transferan melalui
0813 4107 0900

Berita Terkait

Warga Kelurahan Onto Bantaeng Geger, Ada Bayi Ditemukan Dalam Kondisi Sudah Tidak Bernyawa
4 Orang Pelaku Penganiayaan di Kawasan Pantai Seruni, Diamankan Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng
Pria Paruh Baya di Selayar Aniaya Mantan Istri, KEJATI SULSEL Selesaikan Lewat Keadilan Restoratif
Junior Tersinggung Akibat Ditampar Senior saat Ikut Basic Training HMI, KAJATI SULSEL Selesaikan Perkara dengan Keadilan Restoratif
Kasus Pencurian Kantong Plastik di Pasar Sentral Pekkae Barru, Diselesaikan KEJATI SULSEL Lewat Keadilan Restoratif
Kejaksaan Negeri Bantaeng, Satria Abdi SH MH: “Penetapan Status Tersangka Korupsi di Dinas Pertanian dan Peternakan”
Kronologi Pria di Sinjai Tewas Kesetrum listrik Jebakan Babi, Sempat Izin Keluar 
Breaking News, Pria di Sinjai Timur Tewas Diduga Kesetrum Listrik Jebakan Babi

Berita Terkait

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:19

Warga Kelurahan Onto Bantaeng Geger, Ada Bayi Ditemukan Dalam Kondisi Sudah Tidak Bernyawa

Sabtu, 22 Februari 2025 - 16:34

4 Orang Pelaku Penganiayaan di Kawasan Pantai Seruni, Diamankan Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng

Selasa, 18 Februari 2025 - 22:12

Pria Paruh Baya di Selayar Aniaya Mantan Istri, KEJATI SULSEL Selesaikan Lewat Keadilan Restoratif

Selasa, 18 Februari 2025 - 21:53

Junior Tersinggung Akibat Ditampar Senior saat Ikut Basic Training HMI, KAJATI SULSEL Selesaikan Perkara dengan Keadilan Restoratif

Selasa, 18 Februari 2025 - 21:32

Kasus Pencurian Kantong Plastik di Pasar Sentral Pekkae Barru, Diselesaikan KEJATI SULSEL Lewat Keadilan Restoratif

Berita Terbaru