Sebanyak 102 Rumah di Barru Rusak Akibat Angin Kencang

- Redaksi

Senin, 6 Januari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Dampak Angin Kencang di Barru

Dampak Angin Kencang di Barru

Beritasulsel.com – Bencana angin kencang yang memporak-porandakan sejumlah rumah dan fasum se-Kabupaten Barru, dapat dipastikan sebanyak 102 unit rumah.

Berdasarkan rilis via whatsapp, Kepala Badan Penanggulangan Bencana Daerah Kabupaten Barru, Dra Hj Nasriah Majid Msi di area terdampak bencana angin kencang (6/1) melaporkan bahwa telah terjadi kejadian bencana Senin 06 Januari  2020, pukul 11.30 WITA dan 05 Januari 2020, pukul 16.30 WITA.

Bencana angin kencang terdampak di sejumlah kecamatan yakni Kecamatan Barru, Balusu, Soppeng Riaja, Mallusetasi dan Kecamatan Tanete Rilau. Beruntung, dari semua rentetan bencana angin kencang tersebut tidak ditemui korban jiwa.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Adapun sejumlah infrastruktur terdampak bencana, sesuai data yang masuk sementara berupa jumlah rumah yang terdampak 102 rumah, data kerusakan (8 unit Angkringan) (1 RB) (10 RS) (91 RR) rusak berat, 5 pohon tumbang, 1 Pasar Takkalasi (RR), 1 Sekolah Tonrongge Mangkoso (RR) sampai pada tanggal senin 6 Januari 2020 Pukul 11.30 Wita.

Menurut Nasriah, kronoligi kejadian angin kencang yang melanda daerah pesisir hingga mengakibatkan atap rumah warga beterbangan semua berdasarkan laporan warga yang terdampak dan laporan TRC-PB Kabupaten Barru.

Adapun upaya yang telah dilakukan yakni tim reaksi cepat melakukan pemantauan di lokasi terdampak dan melakukan pendataan di lokasi yang terdampak angin kencang.

“Sementara itu kebutuhan mendesak yang dibutuhkan yakni Tenda Gulung/Terpal,Tikar, Sarung, Selimut, Sandang,” jelas Nasriah dalam rilisnya.

“Intinya begitu ada terdampak bencana pihak kami solid, dan sudah ada di lapangan mulai TRC-PB Kabupaten Barru, TAGANA Dinas Sosial Barru, serta Babinsa Desa, dan masyarakat setempat bahu membahu melakukan penanggulangan terdampak akibat bencana,” tutup Nasriah. (Ril)

Berita Terkait

Andi Amar Apresiasi Program 130 Hari Kerja Presiden Prabowo
Ziarah Kubur, Tradisi Warga Buntulamba Setiap Tahun
Wali Kota Parepare Hadiri Buka Puasa Bersama di Lagota Cafe & Resto
Mengatasi Stigma HIV/AIDS Melalui Pemberitaan yang Bertanggung Jawab
Andi Amar Dorong Pengusaha Muda HIPMI Sulsel Dukung dan Majukan Ekonomi Daerah
HIPMI Sulsel Gelar RBPL, Andi Amar Ma’ruf: Ini Langkah Awal Tentukan Program Terbaik untuk Kemajuan HIPMI
Komandan Lanud Hasanuddin Kunjungi Aset TNI AU di Pinrang, Bagikan Sembako kepada Warga
Polsek KPN Parepare Lakukan Pemeriksaan Bawaan Penumpang Kapal

Berita Terkait

Selasa, 1 April 2025 - 15:04

Andi Amar Apresiasi Program 130 Hari Kerja Presiden Prabowo

Selasa, 1 April 2025 - 13:12

Ziarah Kubur, Tradisi Warga Buntulamba Setiap Tahun

Minggu, 30 Maret 2025 - 22:46

Wali Kota Parepare Hadiri Buka Puasa Bersama di Lagota Cafe & Resto

Sabtu, 29 Maret 2025 - 08:59

Mengatasi Stigma HIV/AIDS Melalui Pemberitaan yang Bertanggung Jawab

Rabu, 26 Maret 2025 - 20:45

Andi Amar Dorong Pengusaha Muda HIPMI Sulsel Dukung dan Majukan Ekonomi Daerah

Berita Terbaru

Pemkot Parepare

Wali Kota Tasming Hamid Melayat ke Rumah Warga di Lapadde

Selasa, 1 Apr 2025 - 15:40