Satu Rumah di Desa Bolang Enrekang Habis Terbakar

- Redaksi

Rabu, 14 April 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Enrekang, Sulsel – Api kembali melalap satu rumah warga di Dusun Buntu Angin, Desa Bolang, Kecamatan Alla, Kabupaten Enrekang. Rabu, 14/4/2021.

Hal itu diungkapkan oleh Kapolsek Alla, Polres Enrekang, Iptu Sainal Masing.

“Pemilik rumah atas nama Baktir alias Bapak Enjel yang tinggal bersama istri dan tiga anaknya,” ucap Sainal.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Kebakaran bermuka pada pukul 01.00 WITA. Seorang saksi, Risma yang merupakan tetangga korban, saat itu bangun hendak memasak untuk persiapan sahur. Tiba tiba ia merasakan panas lalu melihat keluar rumah dan melihat rumah Baktir kebakaran. Ia pun kemudian berteriak memanggil korban dan warga sekitar,” ungkapnya.

Dengan peralatan seadanya, kata Sainal, warga sekitar berhasil memadamkan api, namun rumah dan isinya habis terbakar.

“Dari kejadian tersebut tidak ada korban jiwa namun kerugian yang ditaksir diperkirakan sebesar Rp.100.000.000 (Seratus Juta Rupiah),” tuturnya.

Saat ini personil Polsek Alla Polres Enrekang melaksanakan olah TKP. Kebakaran tersebut diduga akibat dari korsleting listrik dimana pada saat itu penghuni rumah masih dalam keadaan tidur. (*)

Berita Terkait

3 Bulan Upah Tak Diterima, Tenaga Non ASN BPBD Sinjai Pilih Mogok Kerja
Disaksikan Pejabat Pemkab dan PJU Polres, Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana
Tim Jagawana di Back Up Tim Resmob Polres Bantaeng, Amankan 1 Ekskavator di Kawasan Hutan Produksi Bonto Lojong
3 Rumah di Sidrap Dilalap Api Gegara Motor Nmax Terbakar di Kolong Rumah
Warga Kelurahan Onto Bantaeng Geger, Ada Bayi Ditemukan Dalam Kondisi Sudah Tidak Bernyawa
4 Orang Pelaku Penganiayaan di Kawasan Pantai Seruni, Diamankan Tim Buser Satreskrim Polres Bantaeng
Pria Paruh Baya di Selayar Aniaya Mantan Istri, KEJATI SULSEL Selesaikan Lewat Keadilan Restoratif
Junior Tersinggung Akibat Ditampar Senior saat Ikut Basic Training HMI, KAJATI SULSEL Selesaikan Perkara dengan Keadilan Restoratif

Berita Terkait

Minggu, 16 Maret 2025 - 18:23

3 Bulan Upah Tak Diterima, Tenaga Non ASN BPBD Sinjai Pilih Mogok Kerja

Senin, 10 Maret 2025 - 17:02

Disaksikan Pejabat Pemkab dan PJU Polres, Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana

Rabu, 26 Februari 2025 - 05:52

Tim Jagawana di Back Up Tim Resmob Polres Bantaeng, Amankan 1 Ekskavator di Kawasan Hutan Produksi Bonto Lojong

Senin, 24 Februari 2025 - 09:58

3 Rumah di Sidrap Dilalap Api Gegara Motor Nmax Terbakar di Kolong Rumah

Sabtu, 22 Februari 2025 - 17:19

Warga Kelurahan Onto Bantaeng Geger, Ada Bayi Ditemukan Dalam Kondisi Sudah Tidak Bernyawa

Berita Terbaru