Pimpin Sertijab Kabag Sumda Polres Selayar, ini Pesan Kapolres

- Redaksi

Jumat, 30 Agustus 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Kapolres Selayar Pimpin Sertijab Kabag Sumda

Kapolres Selayar Pimpin Sertijab Kabag Sumda

Beritasulsel.com – Kapolres Kepulauan Selayar, AKBP Taovik Ibnu Subarkah, pimpin upacara serah terima jabatan (Sertijab), Kabag Sumda Polres Kepulauan Selayar, AKP Sukardi yang menggantikan Kompol Bustan.

Uoacara Sertijab dilaksanakan di Mapolres Kepulauan Selayar, Jumat (30/8/2019).

Turut dihadir pada kegiaatan itu Wakapolres, Para Kabag, Para Kasat, Perwira dan seluruh staf Polres Kepulauan Selayar serta ibu ibu Bhayangkari.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres dalam amanahnya menyampaikan ucapan terima kasih kepada pejabat lama yang telah bekerja, secara maksimal dalam memberikan pelayanan kepada masyarakat dan selamat kepada pejabat yang baru dilantik untuk segera menyesuaikan diri dengan jabatan baru yang diemban.

“Diharapkan dengan serah terima jabatan ini dijadikan sebagai pemacu semangat kerja kepada pejabat yang baru dilantik agar bekerja lebih baik lagi sebagai wujud profesionalisme dan pengabdian kepada masyarakat,” ucap kapolres selayar

Upacara serah terima dan pengambilan sumpah jabatan adalah dalam rangka pembinaan karir dan kebutuhan organisasi di lingkungan Polres Selayar.

Usai pelaksanaan upacara dilanjutkan dengan pelaksanaan lepas sambut di Aula Endra Dharmalaksana. (IL)

Berita Terkait

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak
Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar
Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar
Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara
Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur
Mayat Bayi Ditemukan di Tanete Selayar Diduga Dibuang Orang Tuanya, Polisi Buru Pelaku
Akhir Pekan, Patmor Gabungan Polres Selayar Uber Knalpot Racing
Taman Pelangi Selayar Dirazia Satpol PP

Berita Terkait

Jumat, 22 November 2024 - 01:18

IRT di Selayar Tewas Ditebas Pakai Kampak

Senin, 29 Juli 2024 - 23:03

Kapal KM Banawa Nusantara 09 Tenggelam di Perairan Selayar

Senin, 8 Juli 2024 - 02:34

Ular Piton Raksasa Berukuran 7 Meter Takluk di Tangan Satpol PP Damkar Kepulauan Selayar

Rabu, 3 Juli 2024 - 21:32

Tinggi Ombak Capai 2 hingga 4 Meter, Pelayaran Bira-Pamatata Dihentikan Sementara

Jumat, 3 Mei 2024 - 05:05

Nelayan di Selayar Tewas Mengenaskan Terkena Bom Ikan, Kepala dan Tangan Hancur

Berita Terbaru