Personil Polsek Alla Gencarkan Patroli di Pasar Sentral Sudu

- Redaksi

Selasa, 4 Februari 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Pasar merupakan salah satu tempat dimana mempertemukan antara penjual dan pembeli dan untuk lebih menciptakan situasi aman dan terkendali di wilayah Pasar maka Personil Polsek Alla gencarkan Patroli di Pasar Sentral Sudu, Kabupaten Enrekang, Sulawesi Selatan. Selasa (04/02/2020).

Patroli di Pasar Sentral Sudu tersebut dipimpin langsung oleh Ka.Spkt I Polsek Alla, Aiptu Joko Sutrisno. Dalam patroli tersebut, Aiptu Joko Sutrisno bersama dengan personil Polsek Alla tidak lupa untuk menyampaikan himbauan-himbaun Kamtibmas kepada pengunjung pasar dan para pedagang yang ada di pasar tersebut.

“Kami lakukan patroli ini untuk lebih meningkatkan keamanan dan ketertiban di Pasar Sentral Sudu ini. Selain itu, kami sempatkan untuk menyampaikan himbauan-himbauan Kamtibmas kepada para pengunjung pasar dan para penjual untuk tetap waspada terhadap pelaku tindak pidana pencurian”, tutur Aiptu Joko.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Di tempat terpisah, Kapolsek Alla, Iptu Sainal Masing juga menyampaikan bahwa dalam patroli di Pasar Sentral tersebut selain untuk memberikan rasa aman kepada setiap pengunjung dan penjual juga sebagai ajang silaturahmi dengan masyarakat dimana tempat tersebut merupakan salah satu tempat yang strategis untuk menyampaikan himbauan kamtibmas.

“Personil saya lakukan patroli ini untuk menciptakan situasi aman dan terkendali dimana pasar tersebut merupakan salah satu tempat untuk mempertemukan masyarakat bukan hanya masyarakat dari sini saja tapi banyak juga masyarakat dari daerah lain selain itu saya perintahkan anggota saya untuk menyampaikan himbauan kepada pengunjung dan para penjual di pasar tersebut untuk tetap waspada terhadap pelaku pencurian”, ucap Kapolsek. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah
Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare
Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare
Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan
BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan
Tim ANDALAN SULSEL PEDULI Terus Support Warga Terdampak Bencana di NTT
Perwira AL Lantamal XII/PTK Raih Gelar Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial Unhas
Relawan AAS Community Salurkan Bantuan untuk Korban Banjir di Maros, Barru, Pangkep, dan Makassar

Berita Terkait

Sabtu, 18 Januari 2025 - 13:43

Gelar PHS Periode 1 Tahun 2024, BRI Cabang Parepare Siapkan Puluhan Hadiah Menarik bagi Nasabah

Jumat, 17 Januari 2025 - 19:40

Influencer Apresiasi Kepemimpinan Taruna Ikrar, Tegaskan Sesuai Aturan Hukum Hanya BPOM Bisa Approved Uji Lab Skincare

Kamis, 9 Januari 2025 - 14:36

Andi Amar Ma’ruf Yakin Kepemimpinan Tasming Hamid Akan Majukan Parepare

Jumat, 3 Januari 2025 - 14:16

Terobosan Taruna Ikrar, BPOM Siap Bangun Sekolah Kedinasan

Kamis, 2 Januari 2025 - 17:30

BPOM-Kemenhan Komitmen Dorong Kemandirian Obat dan Pangan

Berita Terbaru