Pengurus Yayasan Kartika Jaya Sidak Sekolah Binaannya

- Redaksi

Jumat, 29 November 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Pengurus Yayasan Kartika Jaya Cabang XX Hasanuddin melakukan inspeksi mendadak terhadap sejumlah siswa yang berlangsung di SMA Kartika Jaya Jl. Sungai Tangka, Makassar. Kamis, (28/11).

Tidak hanya SMA Kartika, sekolah-sekolah yang berada di bawah naungan Yayasan Kartika Jaya Cabang XX Hasanuddin juga dilakukan sidak selama dua hari berturut-turut mulai tanggal 27 hingga 28 November 2019.

Dalam kesempatan tersebut, pimpinan sidak Irdaops Itdam, Letkol Inf Adry mengatakan bahwa sidak tersebut bertujuan untuk mendisiplinkan para siswa-siswi akan tata tertib atau aturan sekolah, sekaligus menjaga keamanan supaya tidak ada hal-hal negatif yang tidak diinginkan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Ditempat yang sama, Isti Soleh dari Pengurus Yayasan yang turut mengikuti sidak mengatakan bahwa sidak menyasar ke siswa-siswa dan yang diperiksa adalah kelengkapan sekolah antara lain penggunan pakaian seragam, isi tas, handphone yang tidak sesuai peruntukannya.

“Siswa juga mendapatkan arahan tentang pentingnya disiplin, patuh terhadap tata tertib, tidak terlibat kekerasan dan konsumsi rokok, Miras serta Narkoba” tutur Isti.

Turut mendampingi sidak, Kepala Sekolah Yayasan Kartika, Muhammad Roem, para Guru/Wali Kelas dan Badan Pengawas (BP) Sekolah. (Sambar)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru