Kapolres Sidrap Dampingi Tim BIK Polri Kunjungi Lokasi Banjir

- Redaksi

Jumat, 5 Juli 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Tinjau dampak banjir, Kapolres Sidrap AKBP Budi Wahyono mendampingi tim Baintelkam Polri yang dipimpin oleh Kombes Pol Drs Soleh Hidayat.

Kapolres Sidrap bersama tim menyambangi 3 lokasi banjir yakni Kecamatan Dua Pitue, Tellu Limpoe dan Panca Lautang.

“Hari ini kami mendampingi tim dari Baintelkam Polri meninjau langsung beberapa titik terdampak banjir yang terjadi beberapa saat yang lalu ” ujar Kapolres Sidrap saat dikonfirmasi, Jumat (5/7/19) siang

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Kapolres bersama tim juga berbincang – bincang bersama warga sekitar yang terkena dampak banjir musiman.

“Kami juga menerima banyak masukan dan informasi dari warga setempat terkait penanganan musibah banjir ” lanjutnya

Pihak Polres Sidrap bersama pemerintah daerah dan unsur terkait berjanji akan melakukan pembenahan guna mencegah bencana banjir yang menimpa warga hampir tiap tahun.

“Kami akan berkoordinasi bersama pihak Pemda dan stakeholder lainnya untuk bersama – sama menangani permasalahan banjir di Sidrap” kata Kapolres

Banjir menimpa 3 Kecamatan di Kabupaten Sidrap beberapa saat yang lalu, banjir terjadi akibat meluapnya sungai tanrutedong dikarenakan curah hujan yang cukup tinggi

Berita Terkait

Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap
Dear Presiden Prabowo, Bocah di Sidrap yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam Minta Disekolahkan Kembali
Miris, 5 Bocah di Sidrap Tinggal di Bekas Kandang Ayam Bersama Ibu dan Neneknya
Polsek Watang Pulu Polres Sidrap dalam Implementasi Asta Cita Presiden
Debat Kedua Calon Bupati Sidrap Digelar di Hotel Harper Makassar
Debat Paslon Kondusif, Rektor UNISAN Apresiasi Kapolres Sidrap
Debat Paslon Bupati Sidrap di Aula SKPD: Kandidat dan Tamu Kepanasan
Debat Perdana Calon Bupati Sidrap Sukses Digelar

Berita Terkait

Minggu, 24 November 2024 - 23:00

Ketua GMBI Beri Bantuan 5 Bocah yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam di Sidrap

Minggu, 24 November 2024 - 22:06

Dear Presiden Prabowo, Bocah di Sidrap yang Tinggal di Bekas Kandang Ayam Minta Disekolahkan Kembali

Sabtu, 23 November 2024 - 21:07

Miris, 5 Bocah di Sidrap Tinggal di Bekas Kandang Ayam Bersama Ibu dan Neneknya

Jumat, 15 November 2024 - 15:36

Polsek Watang Pulu Polres Sidrap dalam Implementasi Asta Cita Presiden

Sabtu, 9 November 2024 - 14:55

Debat Kedua Calon Bupati Sidrap Digelar di Hotel Harper Makassar

Berita Terbaru