HMI Korkom UNM Ajak Kader Sukseskan Silatnas HMI-KAHMI UNM

- Redaksi

Minggu, 22 September 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com – Pengurus Koordinator Komisariat Universitas Negeri Makassar (UNM) akan melaksanakan Silaturahmi Nasional HMI, KAHMI IKIP/UNM pada hari Rabu tanggal 25 September 2019 mendatang di Hotel Four Points, Makassar.

Kegiatan yang akan mengangkat tema “Soliditas kader: Kontribusi nyata untuk almamater demi Indonesia unggul” tersebut akan dihadiri oleh beberapa tokoh nasional yang merupakan alumni Himpunan Mahasiswa Islam (HMI) Universitas Negeri Makassar (UNM).

Panitia Pelaksana, Ismail Mahmud mengakui kegiatan tersebut nantinya akan dipadukan dengan MAPERCA Akbar.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Alhamdulillah kami sudah komunikasi dengan beberapa pihak untuk hadir pada kegiatan tersebut. Nantinya juga akan dilaksanakan MAPERCA Akbar HMI”, ungkap Ismail. Ahad, 22/09/2019.

Sementara itu, Ketua Umum HMI Korkom UNM, M. Jefry Samiarto mengajak semua kader untuk hadir dan menyukseskan kegiatan tersebut demi kontribusi bagi almamater UNM.

“Saya selaku Ketua Korkom mengajak seluruh elemen HMI untuk hadir pada kegiatan ini sebagai rasa syukur atas keberhasilan HMI sebagai organisasi yang punya kontribusi bagi bangsa. Ada banyak alumni dan kita perlu banyak belajar dari mereka”, papar Jefry.

Jefry menambahkan bahwa pengurus HMI Korkom UNM juga sudah melakukan audience dengan Nurdin Halid yang juga merupakan kader HMI dan menyatakan siap untuk hadir. (Sambar)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru