Gelar PMK, Tim Polsek Soreang Jaring 4 Pasangan Bukan Suami Istri

- Redaksi

Selasa, 10 Desember 2019

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Tim Polsek Soreang Parepare Saat Patroli di Salah Satu Hotel di Parepare

Tim Polsek Soreang Parepare Saat Patroli di Salah Satu Hotel di Parepare

Beritasulsel.com – Polsek Soreang yang dipimpin oleh Kanit Sabhara, Ipda Sumardi bersama Ka Spk, Aiptu Ilyas Alam serta jajaran Polsek Soreang melakukan giat Patroli Multi Kejahatan (PMK) untuk mengantisipasi gangguan Kamtibmas di wilayah hukum Polsek Soreang. Senin, 09/12/2019 pukul 22.30 wita.

Kanit Sabhara, Ipda Sumardi mengatakan bahwa dalam giat tersebut, tim Polsek Soreang melakukan patroli di sepanjang Kelurahan Bukit Harapan, Kelurahan Watang Soreang, Kelurahan Lakessi, Kelurahan Ujung Baru dan Kelurahan Ujung Lare serta di sepanjang tanggul Cempae, Parepare.

“Kami juga melakukan pemeriksaan terhadap para pengemudi kendaraan yang mencurigakan”, ungkap Sumardi.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Pada pukul 23.15, kata Sumardi, Tim Polsek Soreang juga melakukan pemeriksaan ke beberapa Hotel dan Kost dan ditemukan 4 pasangan yang tidak berstatus suami istri.

“Di Hotel Denpasar kamar 212, kami temukan Faisal (21) warga Wajo bersama pasangannya bernama Asniar (21), warga Bilokka. Kemudian di Kost A2 kamar 2, kami temukan Rezki Anggara (21), warga Pinrang dengan pasangannya bernama Aldasari (21), pegawai Indomaret, warga Pinrang”, ucap Sumardi.

“Kost A2 kamar 4, kami temukan Arman (27), warga Parepare bersama pasangannya bernama Irka Barakasi (23), warga Parepare. Dan di Kost Masia kamar 22 kami temukan Fariz Hasanuddin (23), warga Baranti bersama pasangannya bernama Sri Ahlia (22), warga Toraja”, jelasnya.

Saat ini, ke empat pasangan bukan suami istri tersebut, diamankan ke Polsek Soreang untuk di data dan diberikan pembinaan. (RIS/BSS)

Berita Terkait

Babinsa di Kodim 1409 Gagalkan Transaksi Narkoba, Dandim Serahkan Barang Bukti ke Polres Gowa
Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025
Pria Diduga Alami Gangguan Mental, Nyaris Diamuk Massa di Pinrang
Polisi Bidik Kasus Dugaan Korupsi APBD Sinjai
Trend Kasus Pencurian di Sinjai Meningkat
Guru SMP Asal Sulsel Tewas Ditembak di Papua, Korban Baru Selesai Prajabatan
Oknum Polisi Ditangkap Usai Keroyok Warga Hingga Babak Belur, Begini Kronologinya
Dianiaya Tetangganya Pakai Sajam, Korban Segera Dilarikan Ke RSUD Anwar Makkatutu Memakai Mobil Siaga Desa Bonto Cinde

Berita Terkait

Jumat, 17 Januari 2025 - 22:17

Babinsa di Kodim 1409 Gagalkan Transaksi Narkoba, Dandim Serahkan Barang Bukti ke Polres Gowa

Rabu, 15 Januari 2025 - 22:44

Kejaksaan Negeri Bantaeng Tuntaskan 10 Perkara Pidsus dan Selamatkan Kerugian Keuangan Negara Miliaran Rupiah Sepanjang 2024, Satria Abdi SH MH: Ada Agenda dan Target di 2025

Senin, 30 Desember 2024 - 19:12

Pria Diduga Alami Gangguan Mental, Nyaris Diamuk Massa di Pinrang

Senin, 30 Desember 2024 - 13:10

Polisi Bidik Kasus Dugaan Korupsi APBD Sinjai

Senin, 30 Desember 2024 - 12:02

Trend Kasus Pencurian di Sinjai Meningkat

Berita Terbaru