DMC Ikatek Unhas bersama PSB UH dan Mahasiswa Tematik Unhas Gelar Workshop SPAB

- Redaksi

Selasa, 11 Juli 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Luwu Utara, Sulsel – DMC Ikatek Unhas bekerjasama dengan Pusat Studi Bencana (PSB UH) dan mahasiswa KKN Tematik Unhas, melakukan kegiatan Workshop Penyusunan Satuan Pendidikan Aman Bencana (SPAB).

Kegiatan ini diberikan untuk 5 sekolah yang masuk dalam Kawasan Resiko Bencana di 5 Desa se-Kecamatan Masamba, Kabupaten Luwu Utara.

Kegiatan tersebut merupakan salah satu Program Pengurangan Resiko Bencana sebagai upaya peningkatan kapasitas dan penguatan data kebutuhan Desa Tanggap Bencana (Destana) menuju Risiliensi Indonesia Tanggap Bencana, khususnya untuk Kecamatan Masamba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Dalam upaya pengkajian resiko bencana dalam set up Satuan Pendidikan Aman Bencana tetap mengacu standar Permendikbud No. 33/2019 Tentang Penyelenggaraan Program Satuan Pendidikan Aman Bencana.

Salah satu kegiatan yang harus terpenuhi dalam informasi rawan bencana adalah kajian resiko bencana  untuk cluster SPAB.

Dalam tahap penyusunan dokumen kajian resiko bencana SPAB digunakan untuk meningkatkan kesiapsiagaan para guru, tenaga pendidikan dan para siswa digunakan untuk mengantisipasi ancaman bencana dan meminimalkan korban jiwa, korban luka maupun kerusakan infrastruktur.

Oleh karena itu pada kegiatan workshop penyusunan dokumen kajian risiko bencana SPAB ini diharapkan kepada semua pihak terkait agar turut serta mengkaji data yang dibutuhkan dalam menyusun peta resiko dalam hal ini peta bahaya, peta kerentanan dan peta kapasitas sehingga Pemerintah Desa setempat dapat mewujudkan data bencana Desa Tanggap Bencana (Destana).

Amiruddin selaku Kades Maipi, memberikan apresiasi kepada Tim DMC IKATEK-UNHAS bersama mahasiswa KKN Tematik Unhas yang telah menyelesaikan set up Sistem Pendidikan Aman Bencana untuk SD 111 Maipi. “Dokumen yang telah disusun akan menjadi kelengkapan bagi dokumen Destana Maipi,” ungkapnya. (*)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru