Bupati Bantaeng Bagi Alat Pertanian Hand Traktor Untuk Tiga Kelompok Tani 

- Redaksi

Rabu, 3 Mei 2023

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Bupati Bantaeng, DR H Ilham Azikin M.Si selain memantau lokasi penangkaran kelapa, pala dan kopi, dia juga membagikan sejumlah alat pertanian di tiga titik di Kabupaten Bantaeng.

Alat pertanian berupa hand traktor itu diberikan kepada tiga kelompok tani.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

Masing-masing kelompok tani itu berada di Kelurahan Bonto Rita, Kelurahan Bonto Lebang dan Desa Bonto Mate’ne.

Kepala Bidang Sarana dan Prasarana Dinas Pertanian Bantaeng, Nursalam mengatakan, kelompok tani yang menerima kali ini masing-masing memiliki luas lahan 25 hektare.

“Hand traktor ini selain digunakan untuk anggota kelompok, juga bisa dipinjam dan digunakan masyarakat lainnya,” kata Nursalam.

Sementara itu, Bupati Bantaeng, Ilham Azikin mengatakan, dia bersama jajarannya turun langsung menyerahkan hand traktor guna memastikan pendistribusian.

“Hari ini kami melihat dan memastikan distribusi (hand traktor) di beberapa wilayah. Kami hadir memastikan pertanian berjalan dengan baik memberikan kebermanfaatan kepada kelompok ataupun pertani yang tidak tergabung dalam kelompok,” kata Ilham Azikin.

*(Humas Pemkab Bantaeng)

Berita Terkait

Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!
Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024
Peringati HUT PGRI dan Hari Guru Nasional, Pj Bupati Bantaeng Bacakan Amanat Mendikdasmen
Pj Bupati Bantaeng Berpesan di Apel Siaga dan Pengukuhan Satgas Linmas
Apel Siaga, Pemkab Bantaeng dan Bawaslu Wujudkan Komitmen Bersama Pilkada Berintegritas
Pemkab Bantaeng dan Forkopimda, Bersinergi Hadiri Apel Gabungan Dalam Rangka Pengamanan Pilkada Serentak 2024
Aksi De Verlichter di Kelurahan Tappanjeng Bantaeng, Ulfi Maryana: “Sipakainga”
Pj Bupati Bantaeng Hadiri Pelaksanaan Sosialisasi Permendagri Nomor 47 Tahun 2021

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 20:03

Kantor Kelurahan Digeruduk Ratusan Massa dan Lurah Letta Viral di Medsos, Supriyadi: Itu Fitnah!

Selasa, 26 November 2024 - 13:34

Bersama Ketua KPU dan Forkopimda Bantaeng, Pj Bupati Lepas Distribusi Logistik Pilkada Serentak 2024

Senin, 25 November 2024 - 14:42

Peringati HUT PGRI dan Hari Guru Nasional, Pj Bupati Bantaeng Bacakan Amanat Mendikdasmen

Minggu, 24 November 2024 - 16:21

Pj Bupati Bantaeng Berpesan di Apel Siaga dan Pengukuhan Satgas Linmas

Minggu, 24 November 2024 - 15:34

Apel Siaga, Pemkab Bantaeng dan Bawaslu Wujudkan Komitmen Bersama Pilkada Berintegritas

Berita Terbaru