Babak Pertama Laga PSM Makassar vs Persija Jakarta Imbang Tanpa Gol

- Redaksi

Sabtu, 6 Agustus 2022

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Parepare, Sulsel – Pertandingan PSM Makassar melawan Persija Jakarta pada babak pertama masih berimbang dengan skor 0-0.

Laga tersebut berlangsung di Stadion Gelora BJ Habibie Kota Parepare. Jumat, 5/8/2022.

Babak pertama berlangsung seru. Masing masing tim memperlihatkan permainan yang memukau dengan taktik serang dan bertahan yang sangat bagus.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

PSM Makassar dengan tim terbaiknya kerap kali menciptakan peluang melalui sisi sayap yang diisi oleh Rezki Eka disisi kiri dan Yacob Sayuri disisi kanan.

Dengan kecepatan kedua pemain PSM Makassar tersebut, pertahanan Persija Jakarta seringkali mengalami ancaman.

Begitupun dengan Persija Jakarta. Sesekali menebar ancaman ke pertahanan PSM Makassar namun masih dapat diantisipasi oleh dua bek tangguh Yuran dan Dallen.

Hingga peluit berakhir pada babak pertama, tidak ada pergantian pemain. (*)

Berita Terkait

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya
PSM Makassar Vs Semen Padang Kick Off Malam ini dalam Liga 1: Tonton di Sini
Dituding Tahan Anggaran Askot PSSI, Begini Penjelasan Ketua KONI Parepare
Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355
Andres Iniesta Pensiun, Pesan Lionel Messi Bikin Haru
PON XXI Aceh-Sumut 2024, Atlet Asal Bantaeng Sukses Raih Medali
UKM Bola Teknik Unhas Ukir Sejarah di Universitas Indonesia
Atlet PON Sulsel Akui Senang dan Antusias Dapat Kunjungan Andi Sudirman di Aceh

Berita Terkait

Senin, 25 November 2024 - 10:47

Kepala Desa di Majene Tebas Warga Hingga Tewas, Begini Kronologinya

Kamis, 21 November 2024 - 19:25

PSM Makassar Vs Semen Padang Kick Off Malam ini dalam Liga 1: Tonton di Sini

Minggu, 17 November 2024 - 12:46

Dituding Tahan Anggaran Askot PSSI, Begini Penjelasan Ketua KONI Parepare

Minggu, 13 Oktober 2024 - 19:11

Forkopimda Bersama Pemkab Bantaeng, Meriahkan Jalan Sehat HUT SULSEL ke-355

Selasa, 8 Oktober 2024 - 23:23

Andres Iniesta Pensiun, Pesan Lionel Messi Bikin Haru

Berita Terbaru