Tiba di Jakarta, Sejumlah Pemudik Jalani Rapid Tes dan Swab Antigen di Polsek Pademangan

- Redaksi

Minggu, 16 Mei 2021

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Beritasulsel.com, Jakarta – Sejumlah warga Pademangan Jakarta Utara, yang baru saja tiba mudik, menjalani rapid tes dan swab antigen yang dilaksanakan di Samping Mapolsek Pademangan, pada Minggu (16-05-2021).

Kapolsek Pademangan mengungkapkan, swab antigen dilakukan setelah hasil rapid test reaktif dan yang menjadi sasaran utama adalah orang yang pulang mudik, orang yang potensi kontak dengan orang yang terkonfirm positif covid 19.

Dalam kegiatan itu, lanjut Kapolsek sedikitnya melibatkan tenaga medis sebanyak 3 orang yang dipimpin oleh Dr Januar dari Puskesmas Kecamatan Pademangan Jakarta Utara, yang dibantu oleh anggota Bhabinkamtibmas Aiptu Sugi dan Bripka Iwan.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Jumlah target rapid test sebanyak 50 orang kepada warga sekitar dengan tetap menerapkan protokol kesehatan,” jelas Kapolsek Pademangan AKP Panji Ali Chandra SE SH Sik MH.

Kapolsek Pademangan melanjutkan,  kegiatan rapid tes yang dilakukan sesuai protokol kesehatan tersebut, guna untuk menekan penyebaran virus Covid-19 diwilayah kecamatan Pademangan Jakarta Utara.

Berita Terkait

Disaksikan Pejabat Pemkab dan PJU Polres, Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana
Uji-Sah, Pasangan Pertama dari Bantaeng Sulawesi Selatatan Yang Ikuti Cek Kesehatan Persiapan Pelantikan Kepala Daerah Serentak dan Dinyatakan Sehat
Hadirkan Dua Pembicara dari Malaysia, Prodi Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial FKG Unhas Gelar Kuliah Tamu
Tingkatkan Kualitas Pembelajaran, FKG Unhas Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Dosen dalam Memfasilitasi Active Learning
Dokter Koboi: Atur Pola Makan Sahur dan Buka Puasa agar Sehat Sambut Lebaran Idul Fitri
Musrenbang Kelurahan Onto Tahun 2025, Lurah Idhan Fajar Berharap Anggota DPRD Bantaeng ‘Anakta Tommo’ Bisa Memperjuangkan Usulan Warga
Dampak Operasional PT Huadi Nickel-Alloy Indonesia Dinilai Sangat Mengganggu, Pemuda Bantaeng Ajukan RDP ke Komisi XII DPR RI
Spesialis Radiologi Kedokteran Gigi FKG Unhas Gelar Pengabdian Masyarakat

Berita Terkait

Senin, 10 Maret 2025 - 17:02

Disaksikan Pejabat Pemkab dan PJU Polres, Kejaksaan Negeri Bantaeng Musnahkan Barang Bukti Hasil Tindak Pidana

Senin, 17 Februari 2025 - 21:09

Uji-Sah, Pasangan Pertama dari Bantaeng Sulawesi Selatatan Yang Ikuti Cek Kesehatan Persiapan Pelantikan Kepala Daerah Serentak dan Dinyatakan Sehat

Minggu, 16 Februari 2025 - 14:23

Hadirkan Dua Pembicara dari Malaysia, Prodi Spesialis Bedah Mulut dan Maksilofasial FKG Unhas Gelar Kuliah Tamu

Sabtu, 15 Februari 2025 - 19:45

Tingkatkan Kualitas Pembelajaran, FKG Unhas Gelar Workshop Peningkatan Kapasitas Dosen dalam Memfasilitasi Active Learning

Sabtu, 15 Februari 2025 - 07:25

Dokter Koboi: Atur Pola Makan Sahur dan Buka Puasa agar Sehat Sambut Lebaran Idul Fitri

Berita Terbaru