Wagub Sulsel Tinjau Pilot Project Keramba di Desa Uloe

- Redaksi

Minggu, 8 Maret 2020

facebook twitter whatsapp telegram line copy

URL berhasil dicopy

facebook icon twitter icon whatsapp icon telegram icon line icon copy

URL berhasil dicopy

Wagub Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman saat dilokasi pilot project Keramba Jaring di Desa Uloe

Wagub Sulsel, Andi Sudirman Sulaiman saat dilokasi pilot project Keramba Jaring di Desa Uloe

Beritasulsel.com – Pengembangan ekonomi masyarakat terus ditingkatkan oleh Pemerintah Provinsi Sulawesi Selatan.

Hari ini, Wagub Sulsel Andi Sudirman Sulaiman mengunjungi pilot project keramba jaring apung yang terletak di Desa Uloe, Kecamatan Dua Boccoe, Kabupaten Bone, Sulawesi Selatan. Ahad (8/3/2020).

Kepala Desa Uloe, Abdurrahman, menyampaikan bahwa karamba tersebut sangat bermanfaat bagi masyarakat. Ini merupakan langkah awal atau uji coba.

ADVERTISEMENT

SCROLL TO RESUME CONTENT

“Uji coba atau langkah awal dan hasilnya akan menjadi contoh bagi desa lain yang memanfaatkan sepanjang sungai walanae,” jelas Abdurrahman.

Wakil Gubernur, Andi Sudirman Sulaiman mengungkapkan bahwa program tersebut akan menjadi pilot project yang nantinya bisa dikembangkan.

“Program ini untuk kepentingan desa atau masyarakat. Kita ingin warga dekat sungai bisa memaksimalkan potensi sungai besar. Pada akhirnya kita berharap ke depan warga desa bisa mengembangkan,” ujar Andi Sudirman.

Ba’da Maghrib, Andi Sudirman Sulaiman menyapa masyarakat Uloe. Ia menyampaikan kunjungan kerjanya merupakan silaturahmi ke Warga Uloe.

“Saya kembali bersilaturahmi ke desa ini, melalui program pilot project keramba ini, untuk melihat kedepan bisa menjadi contoh, sehingga dapat memotivasi kepada seluruh pemerintah desa. Saya menginginkan masyarakat desa yang mandiri, kreatif dalam memajukan ekonomi, dan tidak banyak bergantung hanya pada anggaran pemerintah,” ucap Andi Sudirman. (RIS/BSS)

Berita Terkait

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat
Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024
Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik
PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air
Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB
Irjend Mentan Amran jadi Ketua KPK
Kabar Gembira, Kini Hadir LinkAJPAR Layanan Termurah dan Terlengkap Mudahkan Pemenuhan Kebutuhan Sehari-hari
Nilai Aplikasi AJPAR Lebih Unggul, Cendekiawan ICMI Orda Parepare Segera Download dan Lakukan Top Up

Berita Terkait

Selasa, 26 November 2024 - 12:05

KPU Kota Parepare Gandeng Dua Lembaga Survey untuk Hasil Hitung Cepat

Selasa, 26 November 2024 - 05:50

Bawaslu Sulsel Gelar Sosialisasi Pelatihan Patroli Siber Pilkada 2024

Minggu, 24 November 2024 - 23:21

Dihadiri Fatmawati Rusdi, Ustaz Das’ad Latif Ajak Warga Makassar Jaga Kebersamaan di Momen Politik

Jumat, 22 November 2024 - 19:20

PAM Tirta Karajae Parepare Umumkan Wilayah Terdampak Gangguan Distribusi Air

Kamis, 21 November 2024 - 19:22

Pilkada Aman dan Damai, KPU Parepare Gelar Doa Bersama dengan FKUB

Berita Terbaru